Tag: perwamki
Prabowo Subianto: Demokrasi Kita, Demokrasi Khas Indonesia
Menteri Pertahanan RI, Letjen (Purn) Prabowo Subianto menjadi pembicara utama (keynote speach) dalam acara pembukaan Musyawarah Nasional (Munas) ke-7 dari Perkumpulan Wartawan Media Kristiani Indonesia (PERWAMKI) yang diadakan di Graha Oikumene PGI Salemba Jakarta Pusat, Jumat, 7 Juli 2023. Mantan Danjen Kopassus itu menyampaikan pentingnya "Peran Pers, Sebagai Pilar keempat Demokrasi, Tangkal Hoax di Tahun Politik”. Bagaimana pers bisa memengaruhi opini publik dan bila...