Page 7 - Majalah Berita Indonesia Edisi 17
P. 7
KarikaturBeritaJUNI2006BERITA In HeadnewsH I G H L I G H TBERITAINDONESIA, 27 Juli 2006 7▼ 21/06/2006Umat Islam Wajib Menjelaskan IslamUmat Islam berkewajiban menjelaskansecara benar tentang Islam agar tidakdisalahpahami ataupun dimanipulasi.Apalagi, dalam konteks perang melawanterorisme, Islam masih sering dikaitkandengan kelompok teroris. Di sinilahdiperlukan kearifan semua pihak untukmemulai dialog, karena bila tidak,dikhawatirkan akan muncul benturanperadaban atas dasar keagamaan. Hal inidisampaikan Ketua Umum PimpinanPusat Muhammadiyah Prof Dr DinSyamsuddin dalam kelompok kerja IIKonferensi Internasional Ulama Islam(ICIS) yang membahas tema keagamaandi Jakarta. Diskusi yang dipandu ProfJalaludin Rahmat ini menghadirkan Ayatollah Ali al Tasykhiri (Iran), MuhammadAmin Samali (Maroko), Mohamed KhalidMas’ud (Pakistan), dan Elly Maliki (ArabSaudi).▼ 22/06/2006Xanana Nyatakan Akan MundurPesiden Timor Leste Xanana Gusmao,mengatakan akan menyerahkan suratpengunduran diri kepada parlemen Jumatini jika Perdana Menteri Mari Alkatiritidak mengambil tanggung jawab ataskrisis yang sekarang terjadi. PernyataanXanana itu muncul setelah Partai Fretilinyang berkuasa menolak tuntutan mundurbagi Alkatiri. Namun, Jumat (23/6),Xanana batal mengundurkan diri setelahribuan pendukungnya turun ke jalanmeminta ia agar tidak mundur danbeberapa pemimpin terkemuka TimorLeste mengunjungi Xanana mendesak diauntuk tetap memegang jabatan.▼ 23/06/2006Hari Antinarkoba InternasionalSejumlah artis dan atlit hadir dalamkampanye memperingati Hari Antinarkoba Internasional setiap 26 Juni diBundaran Hotel Indonesia, Jakarta. PeggyMelati Sukma, Cut Yanti dan Cut Nana,diajak turut mengampanyekan perlawanan terhadap narkoba. Datang juga petinjuEllyas Pical, Syamsul Anwar Harahap, danmantan pebulu tangkis Icuk Sugiarto.Mereka datang atas ajakan Menteri NegaraPemuda dan Olahraga Adhyaksa Dault.Adhyaksa mengungkapkan bahwa sebanyak 15.000 pemuda setiap tahunnyameninggal karena menyalahgunakannarkoba. Sebanyak empat juta pemudabahkan mengalami ketagihan. Sementaraitu, Sabtu (24/6) malam, ribuan warga dariberbagai elemen menyalakan lilin padamalam renungan Hari Antinarkoba Internasional 2006 yang mengangkat tema“Drugs Are Not Child’s Play” di BundaranHotel Indonesia, Jakarta.▼ 24/06/2006Arroyo Hapus Hukuman MatiPemerintah Filipina jadi pelopor di AsiaTenggara yang menghapuskan hukumanmati. Negara itu resmi mencabut danmenghapus pelaksanaan hukuman matiyang berlangsung sejak 1993 setelahPresiden Gloria Macapagal Arroyomenandatangani UU soal penghapusanhukuman mati, hari Sabtu (24/6).Langkah Arroyo itu dilakukan menjelanglawatan kenegaraan ke Vatikan hariMinggu (25/6). Penandatanganan tersebutmenguatkan keputusan kongres yangsecara bulat mencabut hukuman mati diFilipina pada 6 Juni lalu. Dengandemikian, semua vonis mati yang ditekukpengadilan diganti dua opsi. Opsi ituadalah hukuman 40 tahun penjara tanpakemungkinan grasi dari presiden.Penentuan soal hukuman pengganti akandisesuaikan dengan tingkat kejahatan.Saat ini terdapat sekitar 1.200 terpidanamati di Filipina. Termasuk 11 militan yangdiduga anggota jaringan teroris Al Qaida.▼ 25/06/2006Emil Salim Terima “Blue Planet Prize”Prof Dr Emil Salim, mantan MenteriLingkungan Hidup Indonesia mendapatpenghargaan Blue Planet Prize ke-15 yangdibuat Yayasan Asahi Glass. Orang Indonesia pertama, orang Asia ketiga, di luar