Page 9 - Majalah Berita Indonesia Edisi 76
P. 9
BERITAINDONESIA, April 2010 9HIGHLIGHTBERITA In HeadnewsKarikatur BeritaBERITAINDONESIA, Mei 2010 9APRIL - MEI20102008ilustrasi: sonny psebagai tersangka baru, kini ada 8tersangka dalam perkara dugaan rekayasa penanganan perkara Gayus padatahun 2009. Mereka adalah Gayus, AndiKosasih, pengacara Haposan Hutagalung, Lambertus, Arif Kuncoro sertapenyidik polisi, Arafat dan Sri Sumartini.Bibit-Chandra TersangkaLagi19/04 - Dua Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi, Bibit Samad Riantodan Chandra M Hamzah, kembali berstatus sebagai tersangka. Bahkan, berkas perkara keduanya harus dilimpahkan ke pengadilan sesuai putusan praperadilan di Pengadilan Negeri JakartaSelatan. Hakim tunggal PengadilanNegeri (PN) Jakarta Selatan, NugrohoSetyadi, memutuskan menerima permohonan praperadilan yang diajukanAnggodo Widjojo. Tersangka kasusupaya penyuapan dan menghalangipenyelidikan kasus korupsi oleh KomisiPemberantasan Korupsi (KPK) itumempraperadilankan surat keputusanpenghentian penuntutan (SKPP) darikejaksaan terhadap Bibit dan Chandra.Pimpinan KPK itu sebelumnya didugamenerima suap dan melakukan upayapemerasan. Salah satu pertimbangandikeluarkannya SKPP adalah sosiologismasyarakat.Bahasyim TersangkaPencucian Uang09/04 - Polda Metro Jaya menetapkanBahasyim Assifie (58), pejabat DitjenPajak, sebagai tersangka. Bahasyimmengaku menerima fee dari wajib pajaksebesar Rp 64 miliar sejak tahun 2005hingga 2009. Direktur Reserse KriminalKhusus Polda Metro Jaya KomisarisBesar Agus Sutisna menegaskan bahwapolisi langsung menahan Bahasyim.Uang hasil kejahatan itu, kata KabidHumas Polda Metro Jaya KomisarisBesar Boy Rafli Amar, tak disimpan direkening atas nama Bahasyim tetapi direkening atas nama istrinya, Sri Purwanti, dan dua anak perempuannya.Adapun anak lelaki tersangka yangbernama Kurniawan Ariefka justru takmendapat aliran dana tersebut. Feetersebut ditransfer ke rekening keluargasebagai imbalan atas jasa bantuanBahasyim menyelesaikan masalah perpajakan. Polisi telah memblokir tigarekening di BNI dan BCA milik istri dananak Bahasyim yang menampung uangfee Rp 64 miliar ditambah bunga sehingga menjadi Rp 66 miliar sejak akhirMaret.Susno Dijemput Paksa12/04 - Mantan Kepala Badan ReserseKriminal Polri Komisaris JenderalSusno Duadji dijemput paksa olehpolisi provos di Bandara SoekarnoHatta, Senin petang. RencananyaSusno pergi ke Singapura untuk memeriksakan kesehatan. Susno dinilaimenyalahi disiplin karena hendak pergikeluar negeri tanpa izin dari pimpinannya. Setelah diperiksa lebih dariempat jam di Mabes Polri, Susnokembali ke rumahnya di Cinere pukul22.30. Kepala Badan Reserse KriminalPolri Komjen Ito Sumardi mengatakan,Susno dijemput dan dilarang pergikeluar negeri tanpa izin dari pimpinannya. Henry Yosodiningrat, penasihat hukumnya mengatakan, Susnosebelum pergi ke Singapura berjumpadengan Satuan Tugas PemberantasanMafia Hukum. Menurut Henry, Susnotidak memberi tahu dirinya akan keSingapura.Diduga Markus, SjahrilDjohan Ditahan14/04 - Sjahril Djohan yang didugamenjadi bagian dari makelar kasus diKepolisian Negara Republik Indonesiaditetapkan sebagai tersangka dan ditahan di Mabes Polri. Namun, polisibelum menyebut keterlibatan Sjahrildalam kasus yang melibatkan mantanpegawai Direktorat Jenderal PajakKementerian Keuangan, Gayus HPTambunan, tersebut. Dengan Sjahril