Page 13 - Majalah Berita Indonesia Edisi 81
P. 13


                                    BERITAINDONESIA, Desember 2010 13BERITA UTAMAkrasi langsung ini mengubah banyak hal.Kini, rakyatlah yang berdaulat, bukan lagisekelompok orang yang mengatasnamakan rakyat. Kini, Indonesia dikenal sebagai negeri demokrasi terbesar ketigasetelah India dan Amerika Serikat. “Tidakmengejutkan bila ada yang mengatakanbahwa ini sesungguhnya adalah revolusidiam-diam, atau the quiet revolution,”pidato Presiden SBY.Selain itu, Presiden juga mengemukakan keberhasilan menyelesaikan konflik diAceh, dan melakukan reformasi politik diPapua. Juga berhasil mendongkrak pertumbuhan ekonomi dari minus 13 persendi tahun 1998, menjadi 6 persen di tahun2008. Ekspor non-migas Indonesia puntelah menembus US$100 miliar, APBNmenembus 1000 triliun rupiah, cadangandevisa Indonesia kini mencapai lebih dariUS$78 miliar, dan rupiah terus stabil.Angka kemiskinan terus menurun, creditrating Indonesia terus membaik, danrasio hutang atas PDB turun secarasignifikan, kini mencapai 27,8 persen,salah satu yang terendah dalam sejarahIndonesia. Dan, yang paling penting,bangsa Indonesia memiliki ketahananpangan yang semakin kuat.Presiden SBY juga menegaskan dirinyaterus giat melaksanakan amanah rakyatuntuk memberantas korupsi. Programanti-korupsi dilakukan secara sistemik,berkesinambungan, mulai dari atas, topdown, dan tanpa pandang bulu. PresidenSBY menegaskan bahwa perjuangan antikorupsi di negeri ini akan terus menghadapi tantangan dan resistensi, namuntidak akan patah semangat. “Kita akanterus berikhtiar, karena kita semua inginmelihat korupsi terkikis habis dari bumiIndonesia” tegasnya.Dan, tentu, banyak lagi pidato danketerangan Presiden SBY yang cukup jelasdan memukau menegaskan berbagaikeberhasilan, termasuk keberhasilanpolisi membongkar peracikan ekstasi disebuah rumah dan keberhasilan timsepakbola The All Star Team-Milan JuniorCamp Indonesia yang berhasil menyandang gelar Prima Classifico (peringkatpertama) di klasemen yang berlaga diStadion San Siro, Milan, Italia, Oktober2010.Kemudian, dalam Lampiran PidatoKenegaraan 2010, itu dijelaskan tahun2010 merupakan tahun pertama pelaksanaan Rencana Pembangunan JangkaMenengah (RPJMN) 2010-2014 yangtemanya adalah “Terwujudnya Indonesiayang Sejahtera, Demokratis, dan Berkeadilan” dengan 3 (tiga) arah kebijakanumum.Pertama, melanjutkan pembangunanmencapai Indonesia yang sejahtera.Kedua, memperkuat pilar-pilar demokrasi dengan penguatan yang bersifatkelembagaan dan mengarah pada tegaknya ketertiban umum, penghapusansegala macam diskriminasi, pengakuandan penerapan hak asasi manusia, sertakebebasan yang bertanggung jawab.Ketiga, memperkuat dimensi keadilandalam semua bidang termasuk pengurangan kesenjangan pendapatan, pengurangan kesenjangan pembangunan antardaerah (termasuk desa-kota), dan kesenjangan gender. Keadilan juga hanya dapatdiwujudkan bila sistem hukum berfungsisecara kredibel, bersih, adil, dan tidakpandang bulu. Demikian pula, kebijakanpemberantasan korupsi secara konsistendiperlukan agar tercapai rasa keadilan danpemerintahan yang bersih.Sedikit-banyak, itulah gambaran Indonesia hari ini dalam versi pemerintah.Harus diakui, banyak di antaranya yangtergambar dalam realitas. Namun, betapapun berbagai keberhasilan itu sedemikianapik dipaparkan, realitas keseharian, hariini, pastilah lebih menggambarkan bagaimana Indonesia hari ini.Bagaimana nasib rakyat Indonesia yangberuntun diterpa bencana, mulai daribanjir, tanah longsor, kecelakaan, sampaiterkena gempa, tsunami dan letusangunung berapi (Selengkapnya baca:Derita Rakyat Tertimpa Bencana). Bagaimana nasib rakyat miskin yang seringberdesakan dan terinjak untuk mendapatkan sekilo beras, seliter minyak tanah dan sebungkus daging, bahkan masihada yang mati kelaparan. (Kemiskinandalam Statistik dan Realitas). Bagaimananasib para TKI? (TKI Tanpa Perlindungan). Indonesia pun masih terusterjebak dalam perangkap utang permanen (Makin Dililit Utang).Demokrasi sudah berkembang pesat,kendati masih dikotori kecurangan Pemilu dan politik uang (Demokrasi MajuPesat). Serta belum diimbangi kemajuanpenegakan hukum? (Treadmil PenegakanHukum). Apakah korupsi sudah semakinberkurang atau justru semakin kreatif dancanggih. Contohnya, bagaimana kelanjutan kasus bailout Bank Century dan IPOKrakatau Steel? (Korupsi Makin Kreatif).„ BI/CRS
                                
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17