Page 14 - Majalah Berita Indonesia Edisi 52
P. 14
14 BERITAINDONESIA, 27 Desember 2007Karikatur BeritaBERITAHHIGHLIGHT BERITAlebih tiga pekan akhirnyaberakhir. Tuan rumahThailand bisa disebut sangat sukses menyelenggarakan SEA Games. Setelah gagal juara umum duatahun lalu, kini Thailandmerajai hampir semua cabang olahraga. Mereka mengumpulkan 183 medaliemas, 123 perak, dan 103perunggu. Kontingen Malaysia di tempat kedua dengan perolehan 68 medaliemas, 52 perak, dan 96perunggu. Vietnam di tempat ketiga dengan 64 medali emas, 58 perak, dan 82perunggu. Kontingen Indonesia memperbaiki peringkat dari posisi lima ke posisi empat dengan raihan56 emas, 64 perak, dan 83perunggu. Peringkat terbawah ditempati Brunei Darussalam dengan satuemas, satu perak, dan empat perunggu. Miguel Molina, perenang asal Filipina, terpilih sebagai atletputra terbaik. Adapun perenang tuan rumah, Natthanan Junkajang, jadiatlet putri terbaik. Merekamasing- masing merebutempat emas dari kolamrenang. SEA Games berikutnya akan dilangsungkandi Kota Vientiane, Laos.Pemalsuan KoleksiMuseum Marak16/12 - Selain lima arcabatu yang disita dari Hashim Djojohadikusumo beberapa waktu lalu, ada 60koleksi lain di MuseumRadya Pustaka Solo, JawaTengah, yang hilang dandipalsukan. Koleksi yangpaling banyak dipalsukanadalah barang perunggu,beberapa di antaranya arca langka dan merupakankarya agung atau masterpiece. Arca langka yangjuga karya agung dari perunggu adalah arca Cundadan Avalokitesvara. Cundaadalah dewi bertangan delapan yang merupakansimbol kebaikan atau belaskasih. Arca ini merupakanmasterpiece karena hanyaada dua di dunia, yaitu diIndonesia dan India. Adapun Avalokitesvara berbentuk dewa berpakaianperak mengenakan kalung,gelang, dan alis dari emas.Arca batu yang termasukkarya agung yang hilang,antara lain, adalah arcaSaraswati atau dewi ilmupengetahuan, dan arcaNandhisawahanamurtiyang merupakan arca khasDieng. Pemalsuan koleksiini dilaporkan BP3 Jatengsetelah melakukan reinventarisasi atas koleksiMuseum Radya Pustaka, 24November-3 Desember2007, pascaterungkapnyapencurian koleksi. Menanggapi laporan itu, Wali KotaSolo Joko Widodo berterima kasih kepada BP3 Jateng dan mengimbau orang-orang yang kini menguasai koleksi MuseumRadya Pustaka agar segeramengembalikan koleksi itu.942 Perwira TNIdan Polri Dilantik17/2 - Presiden SusiloBambang Yudhoyono melantik 942 perwira remajaTNI dan Polri tahun 2007di Kompleks Akademi Kepolisian Semarang, JawaTengah. Pada kesempatanitu, Presiden Yudhoyonomengatakan, TNI dan Polriharus siap mempertahankan keutuhan keamanannegara. Namun, pendekatan keamanan harus menjadi pilihan terakhir. Sebabmenurut presiden, kalauterlalu cepat menggunakanpendekatan keamanan didalam negeri, bisa kontraproduktif dengan kepatutan. Selain itu, Presiden jugaberpesan agar antara TNIdan Polri senantiasa menjaga kekompakan. Keduanya harus saling menghormati dalam melaksanakantugas dan fungsi masingmasing.Anggota KPK Periode2007-2011 Dilantik18/12 - Lima anggotaKPK periode 2007-2011disumpah Presiden SusiloBambang Yudhoyono diIstana Negara, Jakarta.Mereka yang dilantik ituadalah Antasari Azhar sebagai ketua, dan empat wakil ketua merangkap anggota, yakni Chandra MHamzah, Bibit SamadRianto, Haryono, dan Mohammad Jasin. Pada saatyang bersamaan Presidenjuga memberhentikan dengan hormat pimpinanKPK sebelumnya, yang dipimpin TaufiequrrahmanRuki. Seusai pelantikan,ketua KPK yang baru Antasari Azhar, meminta masyarakat bersabar danmemberi waktu kepadamereka untuk berkoordinasi.