Page 11 - Majalah Berita Indonesia Edisi 80
P. 11


                                    BBERITA ERITAIINDONESIA NDONESIA, November 2010 November 2010 1111HIGHLIGHT BERITA, OKTOBER - NOVEMBER 2010Gayus Kedapatan Plesiran10/11 - Di tengah upaya menegakkanpenanganan kasus korupsi, terdakwakasus mafia pajak Gayus Tambunanmalah lenggang kangkung keluar daritahanan Mako Brimob Kelapa dua,Depok, Jumat, 5 November. Hal itudiindikasikan setelah salah satu fotografer media cetak nasional mengabadikan seseorang mirip Gayus saatmenonton pertandingan tenis di Bali,mengenakan kacamata dan rambutpalsu. Mabes Polri sendiri masihmendalami tentang kebenaran fototersebut. Namun, walau kebenaranfoto tersebut belum ditegaskan, Bareskrim Mabes Polri telah menetapkan sembilan petugas rutan sebagai tersangka. Salah satunya Kompol Iwan Siswanto, Kepala RumahTahanan (Karutan) Brimob yangterancam dicopot dengan tidak hormat bila terbukti melanggar kode etikkepolisian. Menanggapi berita ini,banyak pihak sangat menyesalkan jikabenar Gayus bebas keluar masuk darirutan.Gunung Merapi Meletus26/10 - Sedikitnya 31 orang tewasbersama hancurnya Dusun Kinahrejoakibat panas letusan Gunung Merapi,Selasa (26/10) petang. Jenazah 30korban ditemukan di Dusun Kinahrejo,Kelurahan Umbulharjo, Cangkringan,Sleman, sedangkan satu korban lainmeninggal setelah dievakuasi di RSUP DrSardjito, Yogyakarta. Ada tiga kabupatendi Jawa Tengah yang terkena dampakbencana Merapi, yakni Magelang denganpengungsi 28.900 orang, Klaten denganpengungsi 5.330 orang, dan Boyolali2.100 orang.Dua Pahlawan Nasional Baru11/11 - Setelah mendapat rekomendasidari Sekretariat Dewan Gelar, TandaJasa, dan Tanda Kehormatan, PresidenSBY menganugerahkan gelar pahlawannasional kepada almarhum Dr. JohannesLeimena dan almarhum Johanes Abraham Dimara. Penganugerahan dilakukandi Istana Negara, Jakarta. Dr. JohannesLeimena dikenal sebagai pejuang dibidang kesehatan. Semasa hidup, iapernah menjabat dokter kepresidenan,kemudian Menteri Kesehatan hinggamenjadi Wakil Perdana Menteri padaKabinet Dwikora III tahun 1966. Sebelummeninggal pada 29 Maret 1977, salah satulegasi yang ditinggalkannya adalah“Leimena Plan” yang menjadi cikal bakalPusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas). Sementara Johanes Abraham Dimara, adalah pejuang integritas. Diapernah diangkat menjadi Ketua Organisasi Pembebasan Irian (OPI) padatahun 1951 dan direkrut menjadi anggotaTNI. Pada tahun 1961, dia ditunjuksebagai salah seorang anggota delegasi RIke PBB untuk membicarakan masalahIrian Barat. Dia mendorong PBB untukmenghentikan konfrontasi militer hinggatercapainya persetujuan New YorkAgreement pada 15 Agustus 1962.
                                
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15