Page 14 - Majalah Tokoh Indonesia Edisi 34
P. 14


                                    14 Q TokohINDONESIA 34 THE EXCELLENT BIOGRAPHYETIEntah kenapa tibatiba Prof Dr H Suhardiman, SE merasadidatangi seorangmalaikat. Malaikatitu fungsinya,menurut dia,memang macammacam. Yang datangkepadanya kebetulanmalaikat pencabutnyawa. Malaikat ituseolah ngomong kepadanya bahwakedatangannyasebenarnyauntukmencabutnyawanya. Tapimendadak adaperintah supayaditunda.Pertimbangannya,“karena kamu masihdibutuhkan olehbangsa dan negaramudi sana,” ujarSuhardimanmenirukan kata-katasang malaikat.Ditunda berapalama? Seratustahun? “Jadi umursaya nanti seratuslebih, ha-ha-ha...!”tawanya berderai.D R Suhardiman bukan saja dikenal sebagai tokoh nasional, organisator ulung dan politikus yang disegani. Ia juga digelari sebagai“dukun politik” dengan ramalanramalannya politiknya yang seringmembuat heboh. Ia juga termasukpentolan, pembina salah satu jenisolah raga beladiri yang mengandalkan14 Q TokohINDONESIA 34 THE EXCELLENT BIOGRAPHYETIQ SUHARDIMANtenaga dalam. Bahkan ia jugadiposisikan sebagai “suhu” di olahragabeladiri tersebut.Ini menjadi salah satu keunikanSuhardiman. Walau menyandangsejumlah gelar akademis, predikatprofesor dan doktor yang merupakansimbol dari dunia rasional dan ilmiah,toh ia percaya juga terhadap hal-halyang berbau gaib dan supernatural.Ketika jatuh sakit, yang secaraklinis lumrah terjadi pada setiaporang, Profesor Suhardiman dengannada berkelakar, menghubunghubungkan sakitnya itu dengan duniasantet. Namun, kepercayaan pada dirisendirinya begitu tebal. Ia tak pernahyakin ada orang yang mampumenyantetnya.Ketika terkena penyakit jantungYakin Hidup 100 TahunSUHARDIMAN MASIH FIT DALAM USIA 82 TAHUN Q mti/ricky l photo
                                
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18