Data Singkat
Pater J Drost SJ, Rektor Kolese Gonzaga 1987 / Pelayan Pendidikan Indonesia | 1 Agts 1925 – 19 Feb 2005 | Ensiklopedi | J | Laki-laki, Kristen Katolik, DKI Jakarta, ITB, Rektor, filsafat, Theologia, IKIP
Nama:
Pater J Drost SJ
Nama Lengkap:
Drs Josephus Ignatius Gerardus Maria Drost SJ
Pekerjaan:
Rektor Kolese Gonzaga 1987
Lahir:
Jakarta, 1 Agustus 1925
Meninggal:
Semarang, 19 Februari 2005
Agama:
Katolik
Pendidikan:
Filsafat di Yogyakarta 1952
Sarjana fisika Institut Teknologi Bandung (ITB) 1957
Theologia Yogyakarta 1961
Pelayanan:
Rektor Kolese Gonzaga 1987
Kepala SMA Gonzaga Jakarta
Kepala SMA Kanisius Jakarta pada tahun 1976-1987
Rektor IKIP Sanata Dharma (kini menjadi UniversitasSanata Dharma) Yogyakarta (1964-1967)
Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaan di IKIP Sanata Dharma Yogyakarta (1962-1964)
1946: Konferensi Inter-Indonesia pertama digelar di Yogyakarta.
1971: Idi Amin merebut kekuasaan di Uganda lewat kudeta.
2011: Aksi protes besar dimulai di Mesir, mengarah ke Revolusi 25 Januari.
25 Januari
Kantor pos pertama di Indonesia didirikan Gubernur Jenderal GW Baron van Imhoff pada 26 Agustus 1746. Kantor pos ini bertujuan untuk lebih menjamin keamanan surat-surat penduduk.