Sutiyoso: Misi Damai Intelijen di Aceh

Kembalikan 120 Eks GAM ke Masyarakat

Sutiyoso The Field General Sutiyoso Intelijen Otentik
 
0
150
Buku SUTIYOSO: MISI DAMAI INTELIJEN DI ACEH

Buku ini berkisah tentang pengalaman Letjen TNI (Purn) Dr. (HC) Sutiyoso, SH, dalam beberapa penugasan intelijen tempur strategis, operasional dan taktis, khususnya misi damai intelijennya di Aceh (Desember 2015), saat dia menjabat Kepala Badan Intelijen Negara (BIN). Penulis buku ini menyebutnya semacam ‘pernyataan’, pesan dan kesan (testimonial) yang menarasikan tentang karakter dan kualifikasi Sutiyoso, terutama di bidang intelijen tempur strategis, operasional dan taktis.

Buku ini memberi kesan dan pesan sebagai character refe­rence Sutiyoso yang menginspirasi bahwa pada dasarnya profesionalisme tentara (khususnya intelijen tempur) dengan keahlian khas manajemen kekerasan adalah berpilar pada etika-moral pertempuran kemenangan yang adil untuk tujuan perdamaian dan kesejahteraan masyarakat bangsa.

Penulis Drs. Ch. Robin Simanullang

Penerbit: Pustaka Tokoh Indonesia, Jakarta, 2022

Uluran: 15 x 22 cm

Isi: 224 halaman

Segera Terbit: 6 Desember 2022

Dapat dipesan di: http://www.tuhor.com/

Advertisement

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini