Taufiq Kiemas dari Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan terpilih secara aklamasi menjadi Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat periode 2009-2014 dan sekaligus dilantik Sabtu, 3 Oktober 2009. Suami Megawati Soekarnoputri kelahiran Jakarta, 31 Desember 1942 yang juga menjabat Ketua Dewan Pertimbangan DPP PDI-P, itu terpilih bersama empat Wakil Ketua yang diajukan delapan fraksi dalam satu paket.
Taufiq Kiemas, Ketua MPR (2009-2014) / Politisi Berbasis Kerakyatan | 31 Des 1942 - 8 Jun 2013 | Ensiklopedi | T | Laki-laki, Islam, DKI Jakarta, Politisi, DPR, MPR, PDI Perjuangan, GMNI, Sriwijaya