Edith Dumasi T Nababan

Srikandi Hakim Agung (2000-2002)
 
0
432
Edith Dumasi T Nababan
Edith Dumasi T Nababan | Tokoh.ID

Data Singkat
Ny Edith Dumasi Tobing Nababan SH, Hakim Agung (2000-2002) / Srikandi Hakim Agung (2000-2002) | 13 Jul 1937 | Direktori | E | Perempuan, Kristen Protestan, Sumatera Utara, hakim agung, hakim, USU

Nama:

Ny Edith Dumasi Tobing Nababan SH

Lahir:

Tarutung, Sumatera Utara, 13 Juli 1937

Agama:

Kristen

Jabatan Utama:

Hakim Agung, 2000-2002

Suami:

Ir Sahat L Tobing

Anak:

Tiga orang

Pendidikan:
  • Sarjana Hukum dan Ilmu Pengetahuan Masyarakat Universitas Sumatera Utara (USU) Medan (1957)
  • International Visitor Program yang diadakan International Visitor Program Bureau of Educational and Cultural Affairs di Washington DC AS
  • Sespa Depkeh RI (10 besar)
Pekerjaan:
  • Penasehat Hukum Wil.Hukum PT Sumut, 2002
  • Hakim Agung, 2000-2002
  • Hakim Tinggi/Ketua PT Tanjung Karang, 1997-2000
  • Waket/Hakim Anggota PT Bandung, 1997
  • Hakim Anggota PT Jabar di Bandung dan Hakim Pengawas PN Ciamis, 1994
  • Wk Ketua/Hakim Anggota PT Kalbar Pontianak, 1992
  • Ketua I IKAHI DKI Jakarta dan Anggota Dewan Kehormatan Hakim Daerah DKI Jakarta, 1990-1992
  • Hakim Anggota pada PT DKI Jakarta dengan tugas tambahan sebagai Hakim Tinggi Pengawas PN Jakarta Utara, 1988-1992
  • Ketua Panitia Peneliti Hukum Adat di daerah Hukum PN Tarutung tentang Hukum Adat Tanah, 1983
  • Ketua Panitia Penelitian Hukum Adat Tentang Anak Angkat di daerah Hukum PN Lubuk Pakam, 1981
  • Hakim Anggota PT Medan, 1980-1988
  • Ketua PN/Ekonomi Klas IA Medan, 1980-1988
  • Hakim TK-3 PN/Ekonomi Klas IA Medan, 1965
  • Kepala PN/Ekonomi Gol/Ruang F.II menjadi Kepala PN/Ekonomi Balige Gol/Ruang F.III, 1965
  • Kepala Hakim PN Ekonomi Balige, 1963
  • PNS Sementara/Hakim PN Ekonomi Balige, 1963
Pusat Data Tokoh Indonesia
Advertisement

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini