Eka Budianta

Antara Puisi dan Lingkungan
 
0
523
Eka Budianta
Eka Budianta | Tokoh.ID

Data Singkat
Christophorus Apolinaris Eka Budianta Martoredjo, Penulis, Penyair, Aktivis Lingkungan Hidup / Antara Puisi dan Lingkungan | 1 Feb 1956 | Direktori | E | Laki-laki, Katolik, Jawa Timur, penyair, UI, penulis, Aktivis Lingkungan Hidup

Nama:

Christophorus Apolinaris Eka Budianta Martoredjo

Nama Populer:

Eka Budianta

Lahir:

Ngimbang, Lamongan, Jawa Timur, 1 Februari 1956

Pekerjaan:

Penulis, Penyair, Aktivis Lingkungan Hidup

Istri:

Prof. Dr. Maria Albertha Felisitas Melanita Pranaya

Anak:

3 orang

Orangtua:

Astroadi Martaredja & Daoeni Andajani

Agama:

Katolik

Pendidikan:
  • Program kepemimpinan Iingkungan dan pembangunan (LEAD, Leadership for Environment And Development) dengan studi lapangan di Costa Rica, Okinawa dan Zimbabwe, 1995-1997
  • Pendidikan jurnalistik di Los Angeles Trade Technical College, Amerika Serikat, 1980-1981
  • Jurusan Sejarah, Fakultas Sastra, Universitas Indonesia, 1975-1979 (tidak selesai)
  • Jurusan Kajian Kesusastraan Asia Timur
  • Akademi Teater LPKJ (tidak selesai)
  • SMA Katholik St Albertus di Dempo, Malang, 1974
Perjalanan karir:
  • Direktur urusan sosial PT Tirta Investama, sejak 1999
  • Aktif dalam lembaga swadaya masyarakat (LSNI) di Bina Swadaya, Komunitas Sastra Indonesia (KSI), dan Yayasan Dana Mitra Lingkungan, 1994-1998
  • Koresponden koran Jepang, Yomiuri Shimbun, 1984-1986
  • Wakil ketua badan pelaksana pertunjukan dan pameran Taman Ismail Marzuki, 1984-1985
  • Wartawan Tempo, 1980-1983
  • Asisten pada kantor Penerangan Perserikatan Bangsa Bangsa (UNIC)
  • Penyiar radio BBC di London BBC London
  • Staf UNESCO
  • Staf penerbit Puspa Swara
  • Pengajar bahasa Indonesia di International School of London
  • Dosen tamu (Fulbright Visiting Scholar) di Universitas Cornell di Ithaca, New York
  • Karyawan PT New Sahid Builders dan PT RGM Panel, Medan
  • Direktur eksekutif Yayasan Sahabat Aqua
  • Anggota Yayasan Mitra Budaya
  • Penggiat Gerakan Pemberdayaan Swara Perempuan (GPSP)
  • Pengurus PEN Indonesia
Karya
  • Cerpen:
    • Blekok Blekok Kenangan (Harian Jayakarta), 1991
    • Seorang Lelaki dan Gunungnya (Pikiran Rakyat), 1990
    • Tembang Permadi (Kompas), 1990
    • Alya (Suara Pembaruan), 1989
    • Taman Seberang (Kompas), 1989
    • Ndangdut (Kompas), 1988
    • Api Rindu (Pustaka Maria), 1987
    • Kampung Bali (Horison No. 4), 1982
    • Pawukon (Horison No. 11), 1982
    • Mencari Wahyu (Horison No. 12), 1982
    • Pengakuan (Horison No. 11-12), 1981
    • Kekaguman (Zaman No. 50), 1981
    • Dunia Cucu Wariso (Horison No. 11-12), 1981
    • Sembahyang Sore (Horison No. 6), 1980
    • Kereta Warisan (Horison No. 4), 1980
    • Tim (Horison No. 7), 1978
    • Telaga Mas (Horison No. 11-12), 1978
    • Jalasutra (Horison No. 2), 1978
    • Sebuah Karcis ke Surga (Horison No. 12), 1976
    • Bunga Desember, 1972
  • Puisi:
    • Seperti Angin (Basis No. 9), 1980
    • Pada Suatu Malam (Basis No. 9), 1980
    • Mesjid Negara Kuala Lumpur (Basis No. 9), 1980
    • Malam Terakhir di Stevens Road (Basis No. 9), 1980
    • Keberangkatan (Basis No. 9), 1980
    • Perjalanan Senja (Horison No. 8), 1979
    • Sajak yang Mengenang (Basis No. 5), 1977
    • Catatan Ibu Kota (Zaman No. 11), 1979
  • Moral Industri (Pusaka Sinar Harapan), 1999
  • Eksekutf Bijak Lingkungan (Puspa Swara), 1997
  • Mempertirnbangkan Sekolah di Luar Negeri (Grasindo), 1994
  • Menggebrak Dunia Wisata (Puspa Swara), 1993
  • Rumahku Dunia (kumpulan puisi), 1993
  • Dari Negeri Poci (Antologi Puisi), 1993
  • Menggebrak Dunia Mengarang (Bacaan Umum), 1992
  • Mengembalikan Kepercayaan Rakyat (Esai), 1992
  • Lautan Cinta (kumpulan puisi), 1988
  • Api Rindu (Kumpulan Cerpen) 1987
  • Sejuta Milyar Satu (mendapat pujian Dewan Kesenian Jakarta), 1984
  • Cerita di Kebun Kopi, 1981
  • Sabda Bersahut Sabda (Antologi Puisi bersama Azmi Yusoff), 1978
  • Bel (kumpulan puisi), 1977
  • Rel (kumpulan puisi), 1977
  • Ada (kumpulan puisi), 1976
  • Bang Bang Tut (kumpulan puisi), 1976
Pengalaman:
  • Membaca puisi di Queen Elizabeth Hall, London, Inggris, 1990
  • Mengikuti International Writting Program di University of Iowa, AS, 1987
  • Menghadiri pertemuan sastrawan Asia Tenggara di Filipina, 1983
Prestasi & Penghargaan:
  • Hadiah Ashoka, Innovator for The Public, 1986
  • Penghargaan Khusus dari Dewan Kesenian Jakarta untuk kumpulan puisi Sejuta Milyar Satu (Penerbit Arcan), 1984
Facebook:

facebook.com/eka.budianta

Advertisement
Twitter:

twitter.com/#!/Ebudianta

Pusat Data Tokoh Indonesia

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini