Tjipta Lesmana

Pengamat yang Berani Bersuara
 
0
2391
Tjipta Lesmana
Tjipta Lesmana | Tokoh.ID

Data Singkat
Prof. DR. Tjipta Lesmana, M.A, Pengamat Politik, Dosen, Kolumnis / Pengamat yang Berani Bersuara | 25 Jun 1949 | Direktori | T | Laki-laki, Katolik, DKI Jakarta, Guru Besar, Dosen, UPH, UI, kolumnis, pengamat politik, Unika

Nama:

Prof. DR. Tjipta Lesmana, M.A

Lahir:

Jakarta, 25 Juni 1949

Pekerjaan:

Pengamat Politik, Dosen, Kolumnis

Agama:

Katolik

Pendidikan:
  • Doktor Bidang Komunikasi dari Universitas Indonesia, 2001
  • Magister Bidang Studi Komunikasi, University of Chicago, 1977
  • Sarjana Muda Hukum dari Universitas Katolik Atma Jaya, 1975
  • Perguruan Tinggi Publisistik, 1974
Pengalaman Pekerjaan:
  • Guru Besar Ilmu Komunikasi Politik Universitas Pelita Harapan (UPH)
  • Ketua Program Studi Magister Komunikasi Universitas Pelita Harapan (UPH)
  • Ketua Komite Banding Komite Pemilihan Ketua Umum PSSI, 2011
  • Konsultan bidang komunikasi di Badan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN)
  • Dosen di FISIP UI
  • Dosen di Akademi Penerangan Departemen Penerangan Republik Indonesia
  • Asisten dosen di Perguruan Tinggi Publisitik (sekarang IISIP Jakarta)
  • Wartawan lepas di majalah Swasembada dan majalah Telstra, 1970-1972
  • Dari Soekarno Hingga SBY
  • Tragedi Prioritas
  • Pornografi dalam Media Massa
  • Ditugaskan Sejarah: Perjuangan Merdeka 1945-1985
  • Runtuhnya Kekuasaan Komunis
  • Kapitalisme Soviet? : Sebuah Catatan Perjalanan
Alamat:
  • Kampus Pasca Sarjana UPH, Wisma Slipi Jl. S. Parman Kav.12, Slipi, Jakarta Barat 11480. Tlp.(021) 530714
  • Kampus UPH, LIPPO Karawaci, Tangerang 15811. Telp. 5460901 Fax. 54609103
Pusat Data Tokoh Indonesia
Advertisement

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini