Hartono Mardjono
Pakar Penerapan Syariat Islam
Data Singkat
Hartono Mardjono. H, S.H., Anggota DPRD I, DKI Jakarta, 1971-1982 / Pakar Penerapan Syariat Islam | 17 Jul 1937 – 15 Jun 2003 | Ensiklopedi | H | Laki-laki, Islam, Jawa Tengah, muhammadiyah, ICMI, DPR, MPR, Dosen, HMI, DPA
Nama:
Hartono Mardjono. H, S.H.
Lahir:
Tegal, Jawa Tengah, 17 Juli 1937
Pekerjaan:
Anggota DPR-MPR RI
Meninggal:
Makassar, Sulawesi Selatan, 15 Juni 2003
Dikebumikan:
Jakarta, 16 Juni 2003
Agama:
Islam
Isteri:
Suhartini Hartono, Dra., M.Pd. (Dosen UI, STIA LAN dan Universitas Muhammadiyah)
Anak:
- Sri Handayani, Dra., 01-09-1964, Jurusan Kimia UI, Jakarta
- Sri Handayanti, Drg., 06-10-1965, Jurusan Kedokteran Gigi Usakti, Jakarta
- Sri Handarini, Dra., 06-06-1967, Fakultas MIPA Kimia UI, Jakarta
- Sri Handiarsih, S.E., 31-05-1969, Jurusan Ekonomi Universitas Muhammadiyah, Jakarta
- Sri Handiarti, 08-12-1970, FISIP Unas, Jakarta
Ayah:
Mardjono (Alm)-Staf Divisi Pemerintahan Umum dan Otomi Daerah Depdagri
Ibu:
Suparti (Almh)
Advertisement
Pendidikan Formal:
- Fakultas Hukum UI, Jakarta, 1956-1962
- SMA I Budi Utomo, Jakarta Pusat, 1952-1955
- SMP 11, Kebayoran Baru, 1949-1952
Pendidikan Non Formal:
- Sistem Pemilu di Amerika, 1990
- Hukum Atas Kekayaan Intelektual, Jepang, 1985
- Hukum Atas Kekayaan Intelektual, Belanda, 1983
- Comparative Study On Local Government, USA, 1975
- Comparative Study On Local Goverment Pemda, Jakarta, 1973
- Hukum Atas Kekayaan Intelektual, Taiwan
Jabatan:
- Anggota DPR-MPR RI sebagai:
- Anggota Bamus DPR RI
- Anggota Panitia RUU Hak Atas Kekayaan Intelektual DPR RI
- Penasehat Fraksi PBB DPR RI
- Anggota Fraksi PBB MPR RI
- Anggota Komisi III (Pertanian dan Pangan) DPR RI
Karir:
- Anggota MA, 2001
- Tim Penyusun MA, 2000
- Anggota Depkeh, 2000-sekarang
- Wakil Ketua DPA, 1988-1993
- Anggota MPR RI Pusat, 1988-1993
- Anggota DPR/MPR RI Pusat, 1982-1987
- General Manager and Personnel Perusahaan Negara Cat Utama, 1966-1981
- Anggota DPRD I, DKI Jakarta, 1971-1982
- Kepala Pengawasan Import/Asisten Presiden Direktur BPU Niaga, 1961-1966
- Dosen Universitas Muhammadiyah, Jakarta, 1963-sekarang
Organisasi:
- Ketua Umum Partai Islam Indonesia
- Wakil Ketua Umum DPP PBB, 1998-2000
- Anggota ICMI, 1988-sekarang
- Wakil Ketua Majelis Pertimbangan DPP PPP, 1973-1993
- Anggota Ikadin, 1967-sekarang
- Parmusi, 1967-1973
- Wakil Ketua Wilayah DKI Persatuan Sarjana Hukum Indonesia, 1963-sekarang
- Wakil Ketua Jakarta Persatuan Sarjana Muslim Indonesia, 1963-1990
- Anggota Persatuan Sarjana Muslim Indonesia, 1963-1970
- Anggota PP Muhammadiyah, 1962-1995
- Anggota Kepanduan Hizbul Wathan Muhammadiyah, 1942-1962
- Sekretaris Jenderal PII, 1952-1962
- Komite Aksi Pemilu Anggota Kampanye Partai Masyumi, 1954-1955
- Anggota HMI, 1956-1968
- Anggota Pemuda Muhammadiyah, 1958-1968
Penghargaan:
- Bintang Mahaputra Adhi Pradana 1992
- Honorary Citizenship Grette, Manila 1973
Pusat Data Tokoh Indonesia