Dr. Moewardi

Dokter Pembela NKRI
 
1
894
Dr. Moewardi
Dr. Moewardi | Tokoh.ID

Data Singkat
Dr. Moewardi, Dokter, Pahlawan Kemerdekaan Nasional / Dokter Pembela NKRI | 30 Jan 1907 – 13 Sept 1948 | Pahlawan | M | Laki-laki, Islam, Jawa Tengah, Pahlawan, dokter, proklamasi, PKI

Nama:

Dr. Moewardi

Lahir:

Pati, Jawa Tengah, 30 Januari 1907

Wafat:

Solo, 13 September 1948

Gelar Kepahlawanan:

Pahlawan Kemerdekaan Nasional (SK Presiden RI No.190 Tahun 1964, tanggal 4 Agustus 1964)

Orang Tua:

Mas Sastrowardojo dan Roepeni

Istri:
  • Suprapti (menikah 1932, meninggal 1935)
  • Susilowati (menikah 1939, meninggal 1998)
Anak:
  • Sri Sejati
  • Adi Sudarsoyo
  • Ataswarin Kamarijah
  • Kusumarita
  • Cipto Juwono
  • Banteng Witjaksono
  • Happy Anandarin Wahyuningsih
Pendidikan:
  • Sekolah Dokter Bumiputera atau STOVIA di Jakarta
  • Spesialis THT
Pekerjaan:
  • Dokter spesialis THT (telinga, hidung, tenggorokan)
  • Pimpinan umum Pandu Kebangsaan yang kemudian berganti nama menjadi Kepanduan Bangsa Indonesia (KBI)
  • Pemimpin Barisan Pelopor daerah Jakarta
  • Pemimpin Barisan Pelopor seluruh Jawa
Organisasi:
  • Jong Java
  • Indonesia Muda
  • Organisasi Pramuka
Perjuangan/Jasa-jasa:
  • Membentuk Barisan Pelopor Istimewa sebagai pengawal pribadi Presiden Soekarno
  • Ikut dalam pertempuran melawan Inggris di Klender
  • Setia mendampingi dan mengobati tentara yang terluka
  • Mendirikan “Sekolah Kedokteran” di Jebres, Solo kemudian pindah ke Klaten
  • Mendirikan Gerakan Rakyat Revolusioner untuk melawan PKI
Pusat Data Tokoh Indonesia (update 9/2/2016)
Advertisement

1 KOMENTAR

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini