Marko Mahin
Antropolog Penyelami Kaharingan
Data Singkat
Pdt. Dr. Marko Mahin, STh, MA, Pendeta, Peneliti dan Dosen STT-GKE Banjarmasin / Antropolog Penyelami Kaharingan | 26 Mar 1969 | Wiki-tokoh | M | Laki-laki, Kristen Protestan, Kalimantan Tengah, Dosen, Pendeta, peneliti, antropolog
Nama:
Pdt. Dr. Marko Mahin, STh
Lahir:
Sei Kayu, Kabupaten Kapuas, Kalteng, 26 Maret 1969
Istri:
Widya Hastuti
Anak:
Angela (Lala), Evita
Pendidikan:
- SD Negeri Pahandut 1 Palangkaraya, lulus 1982
- SMP Negeri 1 Palangkaraya, 1985
- SMA Negeri 1 Palangkaraya, 1988
- S-1 Teologi, Sekolah Tinggi Teologi Jakarta, 1997
- S-2 Teologi, Universitas Leiden, Belanda, 2003
- S-3 Antropologi, Universitas Indonesia, 2009
Karir:
- Pengajar di Sekolah Tinggi Teologi Gereja Kalimantan Evangelis (STT-GKE),Banjarmasin, Kalsel, 2000-kini
- Pengajar tak tetap di beberapa perguruan tinggi, 2007-kini
- Peneliti dan konsultan independen, 2005-kini
Aktivitas sosial dan organisasi, antara lain:
- Kepala Pusat Studi Agama dan Masyarakat STT-GKE, 2003-2006
- Koordinator Forum Dialog Kalsel, 2002-2006
- Direktur Eksekutif Lembaga Studi Dayak-21, 2004-2006
Karya buku, antara lain:
- Hausmann Baboe: Tokoh Pergerakan Rakyat Dayak, yang Terlupakan, Jakarta:Keluarga Besar Hausmann Baboe, 2006
- Perempuan-perempuan Penganyam Kehidupan: Dinamika Kehidupan Para Pengrajin Tikar Rotan di Kalteng, Banjarmasin, 2006
- 70 Tahun GKE: Pergumulan dan Upaya GKE Menuju Kemandirian (Editor bersama Rama Tulus), Banjarmasin, 2005
- Tamanggong Ambo Nikodemos Djaja Negara: Menyusuri Sejarah Sunyi Seorang Temenggung Dayak, Lembaga Studi Dayak 21, 2005
Akan terbit, antara lain:
- Manajah Antang: Upacara Memanggil Elang Gaib Pembawa Petunjuk Orang Dayak Ngaju
- Kaharingan: Dinamika Politik Agama Dayak di Kalteng
Advertisement