Achmad Djunaidi

Memimpin Jamsostek Lebih Fokus
 
0
2851
Achmad Djunaidi
Achmad Djunaidi | Tokoh.ID

Data Singkat
Drs. Achmad Djunaidi, AK, Mantan Direktur Utama PT Jamsotek / Memimpin Jamsostek Lebih Fokus | 12 Jun 1943 | Direktori | A | Laki-laki, Islam, Sumatera Selatan, Dosen, BUMN, direktur, Jamsostek, Lemhannas, Unsri

Nama:

Drs. Achmad Djunaidi, AK

Lahir:

Lubuk Linggau, Sumatera Selatan, 12 Juni 1943

Jabatan:

Mantan Direktur Utama PT Jamsotek

Agama:

Islam

Pendidikan Formal:
  • SD Negeri II Pagar Alam, Sumatera Selatan, 1956
  • SMP Negeri I di Sekayu, Sumatera Selatan, 1959
  • SMA Negeri di Lahat, tamat 1962
  • Fakultas Hukum Universitas Sriwidjaya Palembang, sampai tingkat II tahun 1964
  • Akademi Ajun Akuntan Negara di Bandung, 1966
  • Institut Ilmu Keuangan Jurusan Akuntansi di Jakarta, 1972
Pendidikan Non-Formal:
  • Kursus Jabatan pembantu Akuntan Indonesia di Bandung, 1963
  • Penataran P4 Type A tahun 1982
  • Sespa Nasional Direksi BUMN
  • Kursus Reguler Lembaga Pertahanan Nasional (Lemhannas) angkatan XVlI, tahun 1984
  • Kursus-kursus lain seperti, Kursus Analisa Efek, Kursus Appraisal, Kursus Analisa Proyek, dll
  • Kursus dan Study Perbandingan Pasar Modal di Tokyo pada Nomura Securities (1983), Nikko Sec, (1985 dan Yamaichi Sec, 1991)
  • Kursus “Privatization on State Owned Enterprises” oleh UNDP di Washington DC, 1990
  • Kursus-kursus singkat di luar negeri seperti, Housing Finance Systems, FELT Centre, Wharton School, University of Pennsylvania, Philadelphia, tahun 1992
Karir:
  • Direktorat Akuntan Negara, Departemen Keuangan RI 1963
  • Ditjen Pengawasan Keuangan Negara, Departemen Keuangan, 1 April 1963 s/d 1 April1973.
  • Kepala Unit Pemeriksaan H4 di Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) 1974-1978
  • Kepala Divisi Investasi Perum Astek, 1979-1982
  • Direktur Keuangan dan Investasi di PT Astek, 1983
  • Direktur Utama PT Jamsotek, sejak 2000
  • Dosen Sekolah Tinggi Administrasi Negara (STAN) Departemen Keuangan RI
  • Dosen STIE “Perbanas” Jurusan Akuntansi
Kegiatan Organisasi:
  • Ketua Korpri pada Unit PT Astek (persero)
  • Pengurus/Bendahara Ikal (lkatan Alumni Lemhannas), 1986-1993
  • Pokja Ekonomi DPP Golkar Sekretaris Sub Pokja II (Ekonomi Umum)
  • Pokja Kependudukan pada Lemhannas
  • Ketua Badan Pembina Olahraga Korpri Pusat, 1991-1995
Alamat Rumah:

JI. Taman Aries Blok F-12 No.7
Meruya Ilir-Jakarta Barat

Pusat Data Tokoh Indonesia
Advertisement

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini