Maddin Sihombing

Nakhoda Akselerasi Humbahas
 
0
370
Maddin Sihombing
Maddin Sihombing | Tokoh.ID

Data Singkat
Drs. Maddin Sihombing, M.Si, Bupati Humbang Hasundutan (2005-2015) / Nakhoda Akselerasi Humbahas | 6 Mei 1946 | Direktori | M | Member | Laki-laki, Kristen, Sumatera Utara, Bupati, Batak, Kristen, Humbang, Humbahas, Sihombing

Nama:

Drs. Maddin Sihombing, M.Si

Lahir:

Desa Parulohan, Lintong ni Huta, Humbang Hasundutan, 6 Mei 1946

Agama:

Kristen Protestan

Jabatan Utama:

Bupati Humbang Hasundutan (2005-2015)

Isteri:

Anny Rosma Napitupulu, BBA

Anak:

1 (satu) orang

Pendidikan:
  • SR Lintongnihuta
  • SLTP Jakarta
  • SMA Bogor
  • Sarjana (UNIV Jakarta)
  • Magister (UNPAD) Bandung
Kursus/Pelatihan:
  • SEPADYA
  • SESPANAS
  • Training di Bidang Pertambangan (Nattended A Mineral Resource Management Information Exchange Programme Conducted)
  • Training di Bidang Lingkungan dan Pertambangan (The Mining And Environmental Management Teaching And Training Field Trip Canada)
Karier:
  • Staf pada Seksi Informasi Industri dan Pertambangan Ditjen Puod Depdagri
  • Pj. Kasi Informasi Industri dan Pertambangan Ditjen Puod Depdagri
  • Kasi Pertanian dan Pertambangan Ditjen Puod Depdagri
  • Kasi Hubungan Kerja Sama Ditjen Puod Depdagri
  • Pj. Kasubdit Bina Pemerintahan Umum Depdagri
  • Kasubdit Bina Otda Bidang Ii Depdagri
  • Kasubdit Bina Otda Lingkungan Pertanian dan Industri Depdagri
  • Kabag Perencanaan Sekretariat Ditjen Puod Depdagri
  • Kasubdit Bina Penyertaan Modal Daerah Direktorat Keuangan Daerah Depdagri
  • Sekretaris Daerah Tingkat II Kab. Dairi
  • Sekretaris Daerah Kabupaten Dairi
  • Bupati Kabupaten Humbang Hasundutan dua periode (2005-2010 dan 2010-2015)
Tanda Jasa/Penghargaan:
  • Satya Lencana Karya 20 Tahun
  • Piagam Pembina Penataran Tingkat Instansi Pusat Depdagri Type A
  • Piagam Penghargaan Pada Rapat Koordinasi dan Disiplin Kerja Aparatur Negara
  • Piagam Penghargaan Dalam Seminar Gondok dan Kretik Endemik Nasional II
  • Piagam Penghargaan Pada Lokakarya Nasional Prospek Pengembangan Sektor Perusahaan Kecil dalam Pelita V”
  • Piagam Penghargaan Pada Seminar Lokakarya Pengembangan dan Pengalaman Penyelenggaraan Percontohan Otd Tingkat II
  • Piagam Penghargaan pada Lokakarya I Persiapan dan Implementasi UU No. 22 Tahun 1999 tentang Pemerintahan Daerah
  • Piagam Penghargaan Pada Seminar Otda Perwujudan Otda Dalam Rangka Memantapkan Pemerintah Daerah Menyongsong Era Globalisasi dan Abad 21
  • Piagam Penghargaan Pada Seminar Sehari Air Bawah Tanah Peranan Konservasi Air Tanah Dalam Menunjang Pembangunan Berkelanjutan Nasional dan Dalam Rangka Otonomi Daerah
  • Piagam Penghargaan Pada Sosialisasi Pp Pendukung Pelaksanaan Otda
  • Piagam Penghargaan Pada Seminar Strategi Pembinaan Lumbung Pangan Masyarakat untuk Mencapai Ketahanan dan Keamanan Pangan Masyarakat
  • Piagam Penghargaan Sebagai Pengurus Korpri Depdagri
  • Piagam Penghargaan Pada Penataran Pedoman Penghayatan dan Pengamalan Pancasila Bagi Pejabat Eselon III Di Lingkungan Depdagri
  • Piagam Penghargaan Pada Penataran Kewaspadaan Nasional Angkatan Ke-XX
  • Piagam Penghargaan Pada Seminar Nasional Rencana Revisi UU OTDA
  • Certify Has Attended A Mineral Resource Management Information Exchange Programme Conducted
  • Certify Has Succesfully Completed The Mining And Environmental Management Teaching And Training Field Trip Canada
Alamat Kantor:

Jalan Dolok Sanggul-Siborongborong Km.5,5, Kompleks Perkantoran Bukit Inspirasi, Dolok Sanggul 22457 Telp/Fax. +62633 31101, 31102, 31103, 31104. Email: kantorbupati@humbanghasundutankab.go.id

Pusat Data Tokoh Indonesia (update 11/3/2014)
Advertisement

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini