Pahri Azhari

Pengusaha Sukses di Kursi Bupati Muba
 
0
392
Pahri Azhari
Pahri Azhari | Tokoh.ID

Data Singkat
H. Pahri Azhari. ST, Bupati Musi Banyuasin (29 Juli 2008-2012) / Pengusaha Sukses di Kursi Bupati Muba | 3 Jul 1962 | Direktori | P | Member | Laki-laki, Islam, Sumatera Selatan, Bupati, Pejabat, Pemda

Nama:

H. Pahri Azhari. ST

Lahir:

Palembang, Sumatera Selatan, 3 Juli 1962

Pekerjaan:

Bupati Musi Banyuasin (29 Juli 2008-2012)

Agama:

Islam

Istri:

Ir.Hj. Lucianty Pahri,SE

Anak:
  • Iman Falucky
  • Anggia Fabelita
  • M. Facrel Ardafa
  • Divia Faradiba
Karir:
  • Bupati Musi Banyuasin (29 Juli 2008-2012)
  • Plh. Bupati Musi Banyuasin (18 Juni 2008-29 Juli 2008)
  • Wakil Bupati Musi Banyuasin (15 Januari 2008-18 Juni 2008)
  • Anggota DPRD Kabupaten Muba (2006)
  • Ketua DPD PAN Muba (2005-sekarang)
  • Konsultan Teknik (1986-2006)
Organisasi:
  • Ketua Dewan Penasehat Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) (2008-sekarang)
  • Ketua Umum Pengurus Provinsi Percasi (2007-sekarang)
  • Ketua Dewan Penasehat Forum Pembaharuan Bangsa (2007-2012)
  • Kepala Korda ESQ Musi Banyuasin (2007-sekarang)
  • Ketua Badan Narkotika Daerah (BNK) (2007-sekarang)
  • Ketua Komunitas Intelijen Daerah (Kominda) (2007-sekarang)
Penghargaan:
    • Pamong Award dari FKPP yang diserahkan oleh Menteri Dalam Negeri Mardiyanto,

di Jakarta, 18 Nopember 2008)

    • Piagam Citra Pelayanan Prima dari MenPAN, Taufiq Effendi untuk Kantor

Pelayanan Terpadu Satu Pintu, 31 Oktober 2008

Pusat Data Tokoh Indonesia
Advertisement

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini