Jansen Sinamo
Guru Etos Indonesia
Data Singkat
Jansen Hulman Sinamo, Motivator dan Guru Etos / Guru Etos Indonesia | 2 Jul 1958 | Ensiklopedi | J | Member | Laki-laki, Kristen Protestan, Sumatera Utara, Etos Kerja, motivator, trainer, pembicara
Nama:
Jansen Hulman Sinamo
Lahir:
Sidikang, Sumatera Utara, 2 Juli 1958
Isteri:
Tri Handayani
Anak:
- Imanda Priskila Sinamo
- Marco Antonio Carnegie Sinamo
Pendidikan:
Sarjana Fisika ITB Bandung (Lulus 1983)
Pengalaman Kerja:
- 1998 – 2005 : Institut Darma Mahardika (Direktur Utama)
- 1988 – 1997 : Dale Carnegie (Direktur)
- 1987 – 1988 : World Vision International (Manager)
- 1983 – 1986 : Horizon Indonesia (Engineer)
Pengalaman Mengajar:
- Dosen Etika (1984-1989), ITB Bandung
- Dosen “Negosiasi Bisnis” (1992-1996), MM-IPB Bogor
- Berselancar di Atas Gelombang Perubahan
- Ethos 21: Delapan Etos Kerja Profesional
- Mengubah Pasir Menjadi Mutiara
- Pemimpin Kredibel, Pemimpin Visioner
- Dari Pasir Menjadi Mutiara
Aktivitas Sosial:
- Ketua, Badan Pemerhati Pembangunan Dairi
- Ketua, Yayasan Perhimpunan Pecinta Danau Toba
Alamat Bisnis:
Institut Darma Mahardika
Pulogebang Permai Blok G-11/12, Jakarta Timur 13950
Telp. 021-480 1514 Fax. 021-480 0429
E-mail:
jansen@institutmahardika.com
Pusat Data Tokoh Indonesia
Advertisement