Pranawengrum Katamsi

Ibu Seriosa Indonesia
 
0
324
Pranawengrum Katamsi
Pranawengrum Katamsi | Tokoh.ID

Data Singkat
Pranawengrum Katamsi, Penyanyi Seriosa / Ibu Seriosa Indonesia | 28 Mar 1943 – 4 Sept 2006 | Ensiklopedi | P | Perempuan, Islam, DI Yogyakarta, Dosen, Guru, Penyanyi, UI, universitas indonesia, seriosa, pengajar, piano

Nama:

Pranawengrum Katamsi

Lahir:

Yogyakarta, 28 Maret 1943

Wafat:

Jakarta, 4 September 2006

Makam:

TPU Pangkalan Jati, Pondok Labu, Jakarta Selatan

Pekerjaan:

Penyanyi seriosa

Orangtua:

RM Surachmad Padmorahardjo & Oemi Salamah

Suami:

Amoroso Katamsi (menikah 27 Januari 1964)

Anak:
  • Ratna Arumasari
  • Doddy Keswara Kartikajaya
  • Ratna Kusumaningrum (Aning Katamsi)
Pendidikan:
  • Fakultas Sosial Politik Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta, sampai tingkat tiga
  • SMA BOPKRI
Prestasi & Penghargaan:
  • Juara satu dan meraih bintang utama dalam perlombaan bintang radio dan televisi tingkat nasional jenis seriosa, 1964, 1965, 1966, 1968, 1974, 1980
  • Piala WR Supratman
  • Juara Harapan Lomba Bintang Radio tingkat nasional, 1962
  • Juara bintang radio Yogyakarta, 1961
  • Juara II Lomba Seriosa di Pekan Kesenian Jakarta, 1960
  • Juara III Lomba Seriosa di Pekan Kesenian Jakarta, 1960
  • Juara Pertama Pekan Kesenian Mahasiswa seluruh Indonesia di Denpasar Bali
Karir:
  • Mendirikan dan memimpin Paduan Suara Wijayakusuma di Cilacap, Jawa Tengah, pada 1970
  • Pentas Paduan Suara Mahasiswa Nommensen Medan
  • Oratorium The Messiah (Handel)
  • Orkes mahasiswa Institut Seni Indonesia Yogyakarta pimpinan Ed van Ness membawakan The Creation (Haydn)
  • Berkolaborasi dengan konduktor Richard Haskin dari Orkes PPIA, pemimpin koor N Simanungkalit, Max Rukmarata, dan FX Sutopo
  • Bersama Binsar Sitompoel membina Paduan Suara Gita Nusantara, Paduan Suara Anak-anak Radio Republik Indonesia (RRI), dan Paduan Suara Wanita di Jakarta.
Pusat Data Tokoh Indonesia
Advertisement

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini