Harvey Malaihollo
Meniti Karir dari Festival Menyanyi
Data Singkat
Harvey Benjamin Malaihollo, Penyanyi kawakan / Meniti Karir dari Festival Menyanyi | 3 Mei 1962 | Selebriti | H | Laki-laki, Kristen Protestan, DKI Jakarta, Penyanyi, ambon, festival
Nama:
Harvey Benjamin Malaihollo
Lahir:
Jakarta, 3 Mei 1962
Ayah:
Daniel Benjamin Malaihollo
Ibu:
Maudy Titaley
Istri:
Lolita Leimena (menikah 9 Okt 1990)
Anak:
- Joshua Benjamin Malaihollo
- Benjamin Joshua Malaihollo
Prestasi:
- Bintang Radio dan Televisi tingkat DKI Jakarta, 1975
- Bintang Radio dan Televisi tingkat DKI Jakarta, 1976
- Festival Lagu Populer Indonesia 1986, 1987, 1988, 1991
- Penghargaan Special Kawakami, World Pop Song Festival, Tokyo, 1982
- Best Performer, Golden Kite World Song Festival, Kuala Lumpur, 1984
- Best Performer, World Pop Song Festival, Tokyo, 1986
- Best Performer, ASEAN Pop Song Festival, Singapura, 1988
- Penyanyi Terbaik bersama Elfa’s Singer, ASEAN Popular Song Festival, Manila, 1989
Penghargaan:
- Penghargaan Nugraha Bhakti Musik Indonesia (NBMI) dari PAPPRI, 2011
Diskografi
- Solo:
- Vol 1, 1977
- Sudah Kubilang
- Coklat Susu
- Senja Dibatas Kota
- Taragak, 1986 (Pop Minang)
- Aku Begini Kau Begitu, 1989
- Mau Tak Mau, 1989
- Kugapai Hari Esok
- Pengertian, 1993
- Hidup Yang Sepi
- Tetaplah Bersamaku, 1996
- Begitulah Cinta
- Duet:
- Bagian 1 (bersama Ireng Maulana), 1985
- Volume 2 (bersama Ireng Maulana)
- Merah Biru Bossanova (bersama Ireng Maulana)
- Volume 1 (bersama Rafika Duri), 1977
- Volume 3 (bersama Rafika Duri), 1978
- Rafika & Harvey (bersama Rafika Duri)
- Titian Karier (bersama Rafika Duri), 1983
- Cinta Dan Kedamaian bersama Tina
- Gempita dalam Nada (bersama Elfa Secioria)
- Old And New (bersama Bram Titaley)
- Kompilasi:
- Reflections Of Harvey Malaihollo – Greatest Hits 1987-2007
Lagu Populer:
- Bisikan Mesra (duet dengan Rafika Duri)
- Seandainya Selalu Saturday Indonesia Jaya
- Kusadari
- Katakan Saja
- Tetaplah Bersamaku
- Dara
- Dia
- Jerat
Pusat Data Tokoh Indonesia (update 1/4/2013)
Advertisement