Stefanus B.A.N Liow
Bekerja Sungguh-sungguh
Senator Stefanus BAN Liow dilantik 29 September 2015 menjadi anggota DPD RI Sulawesi Utara PAW (Pengganti Antar Waktu) menggantikan Senator Maya Rumantir yang mencalonkan diri menjadi calon Wakil Gubernur Sulawesi Utara. Dosen FPTK IKIP Negeri Manado (1995-2008) yang dikenal berdedikasi dalam menjalankan tugasnya sebagai anggota DPD ini akan maju lagi dalam persaingan ke kursi senator periode 2019- 2024. Selengkapnya >
Nama:
Stefanus B. A. N Liow
Lahir:
Amurang, 16 September 1967
Agama:
Kristen Protestan
Istri:
Ir. Miky Junita L. Wenur
Anak:
2 orang
Pendidikan:
- SD Negeri Rumoong Bawah, 1980
- SMPN 2 Amurang, 1983
- SMAN 162 Amurang, 1986
- Institut Teknologi Minaesa (ITM) Tomohon, 1992
Kursus/Diklat:
Diklat Penguatan Bidang Teknik dan Manajemen Industri Depdikbud Bogor, 1993
Karier:
- Dosen Institut Teknologi Minaesa (ITM) Tomohon, 1992-1998
- Kepala Sekretariat, Humas dan Protokol Rektor ITM Tomohon, 1992-1995
- Dosen FPTK IKIP Negeri Manado/Fatek Universitas Negeri Manado (UNIMA), 1995-2008
- Staf Khusus, Humas dan Protokol Rektor IKIP Manado (UNIMA), 1995-1999
- Anggota DPD RI Sulut, 2015-2019
Organisasi:
- Ketua Senat Mahasiswa Perguruan Tinggi (SMPT) ITM Tomohon, 1991-1992
- Sekretaris Komisi Kerja Gereja dan Masyarakat Sinode GMIM, Tomohon, 2000-2005
- Anggota Komisi Kerja Pendidikan Sinode GMIM, Tomohon, 2005
- Sekretaris Komisi Pelayanan Pria/Kaum Bapa Sinode GMIM, Tomohon, 2005-2010, 2010-2014
- Ketua Komisi Pelayanan Pria/Kaum Bapa Sinode GMIM, Tomohon, 2015-2018
Alamat:
Lingkungan I, Walian, Tomohon Selatan, Tomohon, Sulut
Pusat Data Tokoh Indonesia (update 11/6/2018)
Advertisement