Teguh Karya

Suhu Teater Indonesia
 
0
414
Teguh Karya
Teguh Karya | Tokoh.ID

Data Singkat
Teguh Karya, Sineas Perfilman / Suhu Teater Indonesia | 22 Sept 1937 – 11 Des 2001 | Ensiklopedi | T | Member | Laki-laki, Kristen Protestan, Jawa Barat, sutradara, film, teater

Nama:

Teguh Karya

Nama Asli:

Steve Liem Tjoan Hok

Panggilan Akrab:

Om Steve

Lahir:

Pandeglang, Jawa Barat, 22 September 1937

Meninggal:

Jakarta, 11 Desember 2001

Agama:

Kristen

Keluarga:

Tidak Menikah

Saudara:

Anak pertama dari lima saudara

Pendidikan:
  • Akademi Seni Drama & Film Yogyakarta (1954-1957)
  • ATNI (1957-1961)
  • Art Directing East West Centre Honolulu, Hawaii (1962)
Karir:
  • Pemain sandiwara (akhir 1955)
  • Praktek di PFN dalam pembuatan fim cerita dan dokumenter skenario (1958)
  • Pendiri Badan Pembina Teater Nasional Indonesia (1962)
  • Dosen ATNI (1964)
  • State Manager Hotel Indonesia (1962-1972)
  • Mendirikan Teater Populer (1968)
  • Anggota DKJ (1968-1974)
  • Pemain dan penata artistik Film Jendral Kancil (1958)
  • Sutradara film Wajah Seorang Laki-Laki (1971
  • pertama kali jadi sutradara)
Penghargaan:
  • Sutradara terbaik dalam FFI 1971 (Cinta Pertama)
  • Sutradara terbaik FFI 1974 (Ranjang Pengantin)
  • Sutradara terbaik FFI 1979 (November 1828)
  • Sutradara terbaik FFI 1983 (Di Balik Kelambu)
Alamat Rumah:

Kebon Pala I/295, Tanah Abang, Jakarta Pusat

Advertisement
Pusat Data Tokoh Indonesia

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini