Yayah BM Lumintaintang

Pakar Bahasa Bidang Sosiolinguistik
 
0
242
Yayah BM Lumintaintang
Yayah BM Lumintaintang | Tokoh.ID

Data Singkat
Hj. Yayah Bachria Mugnisjah Lumintaintang, Pakar bahasa bidang Sosiolinguistik / Pakar Bahasa Bidang Sosiolinguistik | 9 Mar 1944 | Ensiklopedi | Y | Perempuan, Islam, Jawa Barat, Unpad, Dosen, universitas indonesia, pakar bahasa, bahasa Indonesia, sosiolinguistik

Nama:

Hj. Yayah Bachria Mugnisjah Lumintaintang

Nama Populer:

Yayah BM Lumintaintang

Lahir:

Cikampek, Jawa Barat, 9 Maret 1944

Pekerjaan:

Pakar bahasa bidang Sosiolinguistik

Agama:

Islam

Orangtua:

H. Abdul Mugnie dan Hj. Siti Aisjah

Suami:

HM Rudy Lumintaintang (menikah 1970)

Anak:
  • Yan-Yan Yanlein Meilana (sarjana ekonomi)
  • In-In Meilina (sutradara)
Pendidikan:
  • Doktor Ilmu-Ilmu Sastra (bidang Sosiolinguistik), dari Universitas Indonesia, (judul disertasi “Pola Pemakaian Bahasa dalam Perkawinan Campuran Jawa-Sunda di DKI Jakarta: Kasus Karyawan Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia”)
  • Kursus intensif Bahasa Belanda di Fakultas Sastra, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Februari-April 1997
  • Kursus Bahasa Inggris dari Prof. Dr. Bryan Smith, 1995
  • Kursus Statistik dari Drs. Sjamsuddin R. Endah, M.A., Februari-Mei 1989
  • Qualitative Method dari Prof. Dr. Sidney, 1987
  • Kursus Dialektologi dari Prof. Dr. Bern Nothofer, Juli-Desember 1985
  • Post Graduate Training Programme for General Austronesian Linguistics di Universitas Leiden, Belanda, 1978
  • Kursus intensif Bahasa Belanda di Fakultas Sastra, Universitas Indonesia, Mei 1977
  • Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Sastra, Universitas Padjadjaran, Bandung, 1970 (judul skripsi: “Tinjauan Morfologis atas Kata-Kata Indonesia yang Dipengaruhi Bahasa Belanda”)
  • SGA Negeri Purwakarta, 1962
  • SGB Negeri, Cikampek, 1959
  • Madrasah Ibtidaijah Jamijjatul Falaah (sore), Cikampek, 1956
  • Sekolah Rakyat Negeri (pagi), Cikampek, 1956
Karir:
  • Tenaga fungsional peneliti di Pusat Bahasa dengan pangkat Ahli Peneliti Utama (APU)
  • Penyunting naskah “Koleksi Benda Seni Istana Kepresidenan Republik Indonesia”, 2004
  • Penatar pada penyegaran bahasa tutur untuk reporter, presenter, editor, produser, pemimpin redaksi Buser SCTV, 2004
  • Penatar pada penyegaran bahasa tutur untuk reporter, presenter, editor, produser, pemimpin redaksi Liputan 6, 2003
  • Dosen di Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Indonesia, sejak tahun 2003
  • Anggota Dewan Pakar di Lembaga Pers Dr. Sutomo/LPDS, sejak tahun 2003
  • Dosen di Fakultas Sastra dan Fakultas Hukum, Universitas Nasional, Jakarta, sejak tahun 2003
  • Penulis serta menyunting buku Istana Kepresidenan Jakarta, Istana kepresidenan Bogor (berikut Pesanggrahan Tenjoresmi), Istana Kepresidenan Cipanas, Istana Kepresidenan Yogyakarta, dan Istana Kepresidenan Tampaksiring (Bali) di bidang seni dan budaya, Istana Negara Republik Indonesia, 2003
  • Juri Lomba Pariwara Tingkat Nasional yang diselenggarakan oleh Perhimpunan Pengusaha Periklanan Indonesia, 1995-2000
  • Kepala Bidang (Penelitian) Bahasa Indonesia dan Daerah, 1992-2000
  • Penyuluh “Pemakaian Bahasa Indonesia dalam Keprotokolan” di Departemen Dalam Negeri, sejak tahun 1990
  • Pendamping Bahasa di DPR/MPR RI (sejak tahun 1980), penulis modul serta pendedah/exposure, juga pengajar pada Kursus Keterampilan Komunikasi Tulis: Surat Dinas dan Laporan Teknis, sejak tahun 1990
  • Staf Bidang Bahasa Indonesia dan Daerah, 1970
  • Kepala Kelompok Kerja Pembinaan dan Pengembangan Bahasa di Bidang Pengembangan Bahasa Indonesia dan Daerah, 1985-1990
  • Penyuluh/juri Lomba Pidato/Surat Dinas untuk organisasi Kowani, Perwari, HWK, dan Dharma Wanita, 1984-2000
  • Juri lirik lagu “Sepuluh Tembang Tercantik” Radio Prambors Rassisonia, 1980-1982
  • Penyuluh bahasa Indonesia di berbagai instansi pemerintah dan swasta di Indonesia, sejak tahun 1980
  • Pengasuh, penyaji, penulis, dan pembimbing penulisan naskah Siaran Pembinaan Bahasa Indonesia di TVRI dan di RRI, 1975-2000
  • Guru Bahasa Indonesia SMP dan SMA Ampera Bandung, 1960-1970
  • Pengasuh dan penulis rubrik “Bahasa Kita” di surat kabar Republika
  • Penceramah, pembicara, pelatih Bahasa Indonesia dalam Technical Report Writing Course untuk diklat PT Jasa Marga, Pertamina, PT Muladaya Adipratama, PT Kalimanis, PT Humanindo, PT Pilar, PT Ashahi Mas, dan PT Jenilu
  • Saksi ahli (bahasa) untuk beberapa kasus di pengadilan
Karya atau Hasil Penelitian dan Penyusunan:
  • Kualitas Bahasa Indonesia dalam Karya Ilmiah. Jakarta: Pusat Bahasa, 2003
  • Pedoman Penyuntingan Karya Ilmiah. Jakarta: Pusat Bahasa, 2002
  • Fenomena Alih Kode dalam Wacana Peradilan DKI Jakarta. Jakarta: Pusat bahasa, 2001
  • Pemakaian Bahasa Indonesia dalam Ranah Administrasi Perkantoran: Surat Menyurat Kedinasan (Tim).Jakarta: Pusat Bahasa, 2001
  • Kendala Situasional dalam Pemakaian Bentuk Sangkal Bahasa Indonesia di Ranah Peradilan. Jakarta: Pusat Bahasa, 2000
  • Tata Bahasa Sekolah (SMU). (Tim). Jakarta: Pusat Bahasa, 2000
  • Mutu Laras Bahasa Hukum: Produk Perundang-Undangan Tahun 1993-1999. Jakarta: Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, 1999
  • Majas dalam Wacana Politik: Kasus Pemakaian Bahasa dalam Kampanye Pemilu 1997. Jakarta: Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, Depdikbud, 1998
  • Bahasa Indonesia Ragam Lisan Fungsional: Bentuk dan Pilihan Kata. (TIM). Jakarta: Departemen Pendidikan dan kebudayaan, 1997
  • Bahasa Indonesia dalam Pers Kita. Dalam Buku PWI DKI Jakarta: Anugrah M.H. Thamrin. Jakarta: PWI DKI Jakarta, 1997
  • Alih Kode Metamorfosis dalam Bahasa Indonesia Lisan Pemuka Masyarakat di Jakarta. Jakarta: Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, Depdikbud, 1997
  • Pola Pemakaian Bahasa dalam Perkawinan Campuran Jawa-Sunda di DKI Jakarta Disertasi. Universitas Indonesia, 1990
  • Interferensi Sintaksis dalam Pemakaian Bahasa Anak Keluarga Perkawinan Campuran Jawa-Sunda di DKI Jakarta Jakarta: Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, 1987
  • Bahasa Indonesia Ragam Tulis Fungsional: Pola Kalimat. Jakarta: Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, 1980
  • Pemakaian Bahasa Indonesia dan Dialek Jakarta Murid SMU di DKI Jakarta. Jakarta: Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, 1978
Makalah Seminar/Kongres dan Makalah Bahan Penyuluhan:
  • Durasi dan Derajat Kebakuan Bahasa Indonesia dalam Wacana Tutur Media Cetak Elektronik Televisi: Kasus Liputan 6 SCTV”. Makalah yang dimuat dalam Menabur Benih Menuai Kasih: Persembahan Karya Bahasa, Sosial dan Budaya untuk Anton M. Moeliono pada Ulang Tahunnya yang Ke-75. Yayasan Obor Indonesia: Jakarta, 2004
  • Strategi Penyuluhan Pemakaian Bahasa dalam Surat Dinas, Laporan Teknis, dan Pidato. Bahan Penyuluhan untuk Penataran Calon Penyuluh Bahasa Indonesia di Balai Bahasa Medan, Februari 2004
  • Derajat Kebakuan Bahasa Indonesia dalam Media Massa Elektronik: Kasus SCTV: Liputan 6. Kertas Kerja untuk Kongres Linguistik Tahunan (KOLITA) 2. Yang Diselenggarakan oleh Unika Atmajaya yang Bekerja Sama dengan Masyarakat Linguistik Indonesia/MLI, Februari 2004
  • Berbicara dan Menulis yang Efektif. Makalah untuk Peserta Pelatihan Dasar-Dasar Analisis di Lingkungan Badan Intelijen Negara (BIN), Juni 2003
  • Pemakaian Bahasa Indonesia dalam Karya Ilmiah: Kasus Buku Terbitan Balitbang dan Penyuntingan Karya Ilmiah. Bahan Ceramah untuk Pertemuan I Editor Balitbang, Depdiknas, Mei 2003
  • Pemakaian Bahasa Indonesia dalam Majalah Ilmiah: Kasus Majalah Iptek Produk BPTP Sukamandi. Makalah untuk Pertemuan dengan Peserta Pelatihan Badan Penelitian Tanaman Padi Sukamandi, Maret 2003
  • Alih Kode BI-Non-BI dan Sebaliknya pada Pemakaian Bahasa di Peradilan DKI Jakarta. Makalah dalam Kolita I, Universitas Atmajaya, April 2003
  • Kadar Kebakuan Laras Bahasa Jurnalistik. Makalah untuk Pelatihan Jurnalistik. Dewan Pers Nasional. Jakarta dan di Palembang, Februari 2002 dan Oktober, 2003
  • Garis Haluan Pembinaan dan Pengembangan Bahasa Indonesia dan Daerah setelah Otonomi Daerah. Seminar Sehari dalam Rangka Bulan Bahasa 2002 di Perguruan Attarbiyyah, Sukabumi, Oktober 2002
  • Bahasa Indonesia sebagai Bahasa Kedua. Bahan Ceramah untuk Guru SD Terpencil. Ditjen Pendidikan Dasar dan Menengah, November 2002
  • Pembinaan dan Pengembangan Bahasa dalam Semangat Multikultur. Makalah dalam Seminar HPBI di Samarinda, Oktober 2002
  • Bahasa Indonesia dalam Penulisan Karya Ilmiah: Kasus Terbitan LIPI Makalah Ceramah untuk Semiloka Kiat Menulis Karya Ilmiah bagi Pustakawan dan Profesi Lainnya. YASMIN, PDIP-LIPI, Maret 2001
  • Penyuntingan Karya Tulis Ilmiah Makalah Ceramah untuk Semiloka Kiat Menulis Karya Ilmiah bagi Pustakawan dan Profesi Lainnya. YASMIN, PDIP-LIPI, Maret 2001
  • Pemakaian Bahasa Indonesia yang Baik dan Benar dalam Keprotokolan. Makalah Ceramah untuk Diklat Pelatihan Teknis Keprotokolan di Departemen Dalam Negeri RI, 1998
Prestasi & Penghargaan:
  • Satyalancana Karya Satya XX Tahun dari Presiden Republik Indonesia, 2004
  • Certificate Career Woman Award 2002 dari Yayasan Anugerah Prestasi Indonesia, 2002
Pusat Data Tokoh Indonesia
Advertisement

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini