Abdul Aziz Qahar Mudzakkar
Petarung Veteran Pilgub Sulsel
Ir. H. Abdul Aziz Qahar Mudzakkar, M.Si bukan orang baru di DPD sebab ia sudah mewakili Sulawesi Selatan sebagai Senator untuk ketiga kalinya. Dia juga tercatat sudah tiga kali terjun dalam Pemilihan Gubernur di Sulsel. Tahun 2007 sebagai cagub, tahun 2013 sebagai cawagub, dan tahun 2018 sebagai cawagub. Selengkapnya >
Nama:
Ir. H. Abdul Aziz Qahhar Mudzakkar, M.Si
Daerah Pemilihan:
Sulawesi Selatan
Lahir:
Palopo, 15 Desember 1964
Agama:
Islam
Istri:
Hj Sabriati Aziz
Anak:
8 orang
Ayah:
Kahar Mudzakkar
Ibu:
Hajjah Habiba
Pendidikan:
- SD Negeri Padang-Padang, Luwu, 1970-1976
- SMP Negeri Bajo, Luwu, 1976-1980
- SMA Negeri Belopa, Luwu, 1980-1983
- S1, Universitas Hasanuddin, Makassar, 1983-1991
- S2, Universitas Hasanuddin, Makassar, 2004-2006
Karier:
Organisasi:
- Ketua Umum HMI Cabang Ujung Pandang, 1987-1988
- Ketua Umum HMI Badko Intim, 1990-1992
- Ketua Yayasan Al-Bayan, 1990-1998
- Koordinator Pondok Pesantren Hidayatullah Makassar, 1990-1998
- Ketua Dewan Dep. Litbang DPP Hidayatullah, 1998-2000
- Dewan Syuro Hidayatullah Pusat, 2005-2010
- Ketua Dewan Syuro Hidayatullah Pusat, 2010-2012
- Pendiri Institute For Islamic Civilization and Development, 1998-2013
Alamat:
Pesantren Hidayatullah, RT 007 RW 002, Kelurahan Tamalanrea, Kecamatan Tamalanrea, Makassar, Sulawesi Selatan
Advertisement
Pusat Data Tokoh Indonesia (update 25/4/2018)