Seno Gumira Ajidarma

Pembangkang yang Sastrawan
 
0
603
Lama Membaca: 2 menit
Seno Gumira Ajidarma
Seno Gumira Ajidarma | Tokoh.ID

Data Singkat
Seno Gumira Ajidarma, Wartawan, Fotografer, Penulis / Pembangkang yang Sastrawan | 19 Jun 1958 | Direktori | S | Laki-laki, Islam, Wartawan, Novelis, cerpen, penulis, sastra, fotografer, novel

Nama:

Seno Gumira Ajidarma

Lahir:

Boston, 19 Juni 1958

Agama:

Islam

Orangtua:
  • Prof. Dr. MSA Sastroamidjojo (Ayah)
  • dr. Poestika Kusuma Sujana (Ibu)
Istri:

Ikke Susilowati

Anak:

Timur Angin

Pendidikan Formal:
  • Sarjana, Fakultas Film & Televisi, Institut Kesenian Jakarta, 1994
  • Magister Ilmu Filsafat, Universitas Indonesia, 2000
  • Doktor Ilmu Sastra, Universitas Indonesia, 2005
Penghargaan yang pernah diperoleh antara lain:
  • Radio Arif Rahman Hakim (ARH) untuk cerpennya Kejadian, 1977
  • Majalah Zaman untuk cerpennya Dunia Gorda dan Cermin, 1980
  • Harian Kompas untuk cerpennya Midnight Express, 1990
  • Harian Sinar Harapan untuk cerpennya Segitiga Emas, 1991
  • Harian Kompas untuk Cerpen Pelajaran Mengarang, 1993
  • Penulisan Karya Sastra dari Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa untuk kumpulan cerpen Saksi Mata, 1995
  • East Asia (S.E.A.) Write Award untuk kumpulan cerpen Dilarang Menyanyi di Kamar Mandi, 1997
  • Dinny O’Hearn Prize for Literary untuk Cerpen Saksi Mata, 1997
  • Khatulistiwa Literary Award 2004 untuk novel Negeri Senja, 2004
  • Khatulistiwa Literary Award 2005 untuk Kitab Omong Kosong, 2005
  • Harian Kompas untuk Cerpen Cinta di atas Perahu Cadik, 2007
Karir:
  • Wartawan
  • Fotografer
  • Penulis
  • Mantan Pemred Majalah Jakarta-Jakarta
  • Dosen Institut Kesenian Jakarta
Karya Sastra:
  • Saksi Mata, 1987
  • Pelajaran Mengarang, 1993
  • Manusia Kamar, 1988
  • Penembak Misterius, 1993
  • Saksi Mata, 1994
  • Dilarang Menyanyi di Kamar Mandi, 1995
  • Sebuah Pertanyaan untuk Cinta, 1996
  • Iblis Tidak Pernah Mati, 1999
Alamat:

Rumah: Taman Mangu Indah B2 No. 9, Pondok Aren, Tangerang
Kantor: Pusat Dokumentasi Jakarta, Jalan Palmerah Selatan No. 3, Jakarta

Pusat Data Tokoh Indonesia
Advertisement

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini