Achdiat Karta Miharja

Pengarang Roman ‘Atheis’
 
0
283
Achdiat Karta Miharja
Achdiat Karta Miharja | Tokoh.ID

Data Singkat
Achdiat Karta Miharja, Sastrawan / Pengarang Roman Atheis | 6 Mar 1911 – 8 Jul 2010 | Ensiklopedi | A | Laki-laki, Islam, Jawa Barat, Dosen, Guru, Sastrawan, Novelis, UI, universitas indonesia, australia, penulis

Nama:

Achdiat Karta Miharja

Lahir:

Cibatu, Garut, Jawa Barat, 6 Maret 1911

Meninggal:

Canberra, Australia, 8 Juli 2010

Pekerjaan:

Sastrawan

Agama:

Islam

Orangtua:

Kosasih Kartamihardja

Istri:

Ny. Suprapti (menikah Juli 1938)

Anak:
  • Amandari Amangkila
  • Nurfary
  • Nurpatria
  • Ati Asiawati
  • Sri Anggrawati
Pendidikan:
  • Belajar bahasa dan sastra Inggris, serta karang mengarang di Australia dalam rangka Colombo Plan, 1956
  • Kuliah “non-degree” pada Universiteit van Indonesie (sekarang Universitas Indonesia)
  • AMS, bagian Sastra dan Kebudayaan Timur (Oosters Letterkundige Afdeling) atau A1, Solo, 1932
  • HIS, Bandung, tamat 1925
Karya:
  • Cerpen
    • Si Kabayan Manusia Lucu (kumpulan cerita tentang si Kabayan, manusia lucu dari Sunda), 1997
    • Pembunuh dan Anjing Hitam (kumpulan cerpen), 1975
    • Belitan Nasib (kumpulan cerpen), 1975. Singapura: Pustaka Nasional
    • “Latihan Melukis”. Budaya Jaya. No. 47, Th. 5, 1972
    • “Si Pemabok”.Varia. No. 104, Th. 3, 1960
    • Kesan dan Kenangan (kumpulan cerpen). Jakarta: Balai Pustaka, 1960
    • “Si Ayah Menyusul”. Konfrontasi. No. 18, 1957
    • Keretakan dan Ketegangan (kumpulan cerpen). Jakarta: Balai Pustaka, 1956
    • Bekas Wartawan Sudirun. Indonesia. Th. 4, 1953
    • “Sutedjo dan Rukmini”. Indonesia. No. 8,9, Th. 4, 1953
    • “Salim, Norma, Sophie”. Prosa. No.2, Th. 1, 1953
    • Buku Tuan X. Poedjangga Baroe. No.7,8, Th. 4, 1953
    • “Pak Sarkam”. Poedjangga Baroe. No.5, Th. 13, 1951
  • Puisi:
    • Pemuda Indonesia (Gelombang Zaman), 1945
    • Bagai Melati (Gelombang Zaman), 1946
    • Bunga Bangsa (Gelombang Zaman), 1946
    • O, Pudjangga (Gelombang Zaman), 1946
  • Novel
    • Manifesto Khalifatullah (MK), 2005
    • Debu Cinta Bertebaran. Malaysia: Pena Mas, 1973
    • Atheis. Jakarta: Balai Pustaka, 1949
  • Drama
    • “Keluarga R. Sastro” (drama satu babak). Indonesia. No. 8. Th.5, 1959
    • “Pak Dulah in Extremis”. Indonesia. No. 5, Tb. 10, 1959
    • Bentrokan dalam Asmara. Jakarta: Balai Pustaka, 1952
  • Esai
    • “Ada Sifat Tuhan dalam Diri Kita”. Pikiran Rakyat, 28 Juni 1991
    • Kakaren Simposiun Kritik Sastra (dalam Budaya Jaya), 1968
    • “Bercakap-cakap dengan Jef Last”. Kebudayaan, 10 Agustus 1950
    • “Pengaruh Kebudayaan Feodal”. Sikap. Tb. ke-1, 13/X, 1948
    • Polemik Kebudayaan. Jakarta: Balai Pustaka, 1948
Karir:
  • Co-pendiri Paguyuban Sastra-Budaya Sunda, “Kiwari”, 1961
  • Lektor Kepala (senior lecturer) di Australian National University (ANU) Canberra, 1961-1969
  • Dosen Sastra Indonesia Modern di Fakultas Sastra, Universitas Indonesia, Jakarta, 1959-1961
  • Anggota juri Hadiah Berkala BMKN untuk Kesusastraan, 1959
  • Ketua bagian naskah/majalah baru DPKK, 1954
  • Kepala Bagian Naskah dan Majalah Jawatan Pendidikan Masyarakat Kementerian PPK, 1951-1961
  • Wakil ketua Organisasi Pengarang Indonesia (OPI) dan anggota pengurus Badan Musyawarah Kebudayaan Nasional (BMKN), 1951
  • Ketua Seksi Kesusastraan Badan Penasihat Siaran Radio Republik Indonesia (BPSR)dan menjadi Ketua Pen-Club Internasional Sentrum Indonesia, 1951
  • Redaktur kebudayaan di berbagai majalah, seperti Spektra dan Pujangga Baru di samping sebagai pembantu kebudayaan harian Indonesia Raya dan Konfrontasi, 1949
  • Redaktur Balai Pustaka, 1948
  • Anggota bagian penerangan penyelidik Divisi Siliwangi, 1946
  • Memimpin mingguan Gelombang Zaman dan Kemajuan Rakyat yang terbit di Garut,1946
  • Redaksi, penyalin, dan penerjemah di kantor bagian pekabaran radio, Jakarta, 1943
  • Redaktur Balai Pustaka, 1941
  • Pemimpin redaksi majalah tengah bulanan Penuntun Kemajuan, 1938
  • Anggota redaksi Bintang Timur dan redaktur mingguan Paninjauan, 1937
  • Pembantu harian Indie Bode dan Mingguan Tijbeeld dan Zaterdag yang berbahasa Belanda, 1937
  • Penerjemah di bagian siaran, radio Jakarta
  • Ketua Seksi Kesusastraan Badan Penasihat Siaran Radio Republik Indonesia (BPSR)
  • Ketua Pen Club Internasional Sentrum Indonesia
  • Anggota bagian penerangan penyelidik Divisi Siliwangi
  • Kepala Bagian Naskah dan Majalah, Kepala Inspeksi Kebudayaan di Jawatan Pendidikan Masyarakat Kementerian PPK
  • Mengajar di Perguruan Nasional, Taman Siswa
  • Anggota Komite Eksekutif Nasional UNESCO ; anggota Australian Universities Languages & Literatures Association ; Co-pendiri Australia-Indonesia Association; Co-pendiri Himpunan Pengajar dan Peneliti Indonesia di Australia; dan Pelindung Indonesia Cultural & Education Institute, Australia
  • Dosen tamu University of Papua New Gunnea, Posts Moresby, dan dosen tamu Indonesian Studies Summer Institute (Ohio University), Athens, Amerika Serikat
Pengalaman:
  • Berkunjung ke Amerika Serikat dan Eropa Barat dalam rangka tugas belajar dari Departemen Pendidikan Pengajaran dan Kebudayaan (DPPK) untuk mempelajari soal-soal pendidikan orang dewasa, termasuk penerbitan bacaan-bacaannya, di University Extention Courses, 1952
  • Bersama Sutan Takdir Alisyahbana dan Dr. Ir. Sam Udin, mewakili PEN Club Indonesia menghadiri Konferensi PEN Club International di Lausanne, Switserland, 1951
Prestasi & Penghargaan:
  • Penghargaan Tahunan Pemerintah RI (Novel Atheis), 1969
  • Penghargaan Sastra BMKN (Keretakan dan Ketegangan), 1957
Buku studi mengenai karyanya:
  • Boen S. Oemarjati, Roman Atheis: Sebuah Pembicaraan, 1962
  • Subagio Sastrowardoyo, artikel “Pendekatan kepada Roman Atheis” dalam Sastra Hindia Belanda dan Kita, 1983
Pusat Data Tokoh Indonesia
Advertisement

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini