Jakob Tobing

Sang Politisi Pelayan
 
0
600
Jakob Tobing
Jakob Tobing | Tokoh.ID

Data Singkat
Drs. Jakob Samuel Halomoan Lumbantobing, MPA., Presiden Institut Leimena dan Dubes RI untuk Korsel (2004-2008). / Sang Politisi Pelayan | 13 Jul 1943 | Ensiklopedi | J | Member | Laki-laki, Kristen Protestan, Riau, DPR, MPR, Dubes

Nama:

Drs. Jakob Samuel Halomoan Lumbantobing, MPA.

Nama Panggilan:

Jakob Tobing

Lahir:

Reteh-Kotabaru, Riau, 13 Juli 1943.

Agama:

Kristen

Jabatan Utama:
  • Presiden Institut Leimena, Jakarta, 2008 – sekarang
  • Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Indonesia untuk Republik Korea, Seoul, 2004-2008.
  • Ketua Panitia Ad-Hoc I Badan Pekerja MPR, Amandemen UUD 45, 1999 – 2004
Isteri:

dra. Adriana Tobing-Sitohang, Apt

Anak:

Empat orang

Ayah:

Heinrich Lumbantobing.

Ibu:

Riasaur Hutagalung.

Pendidikan:
  • Visiting scholar Harvard University, 1993.
  • Program on Investment Appraisal and Project Management, Harvard University,1985.
  • Program S-3 Universitas Indonesia, 1982 (tidak selesai).
  • Harvard University, John F Kennedy School of Government, Cambridge, Massachusetts, USA, 1980 (S-2).
  • School of Economics, Colorado University, USA, 1979.
  • Fakultas Ekonomi (extension) Universitas Indonesia, 1976 – 1977.
  • STIA – LAN, Jakarta, 1976 (S-1).
  • ITB-Arsitektur, Bandung, 1962-1968 (Sarjana Muda).
  • SMA IIB – jl. Belitung, Bandung, 1962.
  • SMP Negeri II, Bukittinggi, 1958.
  • SRL IX /SGB, Bukittinggi, 1955.
Pergerakan/Organisasi:
  • Wakil Ketua Litbang DPP-PDI Perjuangan, 1997-1999.
  • Pendiri dan Wakil Ketua Yayasan Kerukunan dan Persaudaraan Kebangsaan (YKPK),1994-1998.
  • Ketua DPP GOLKAR bidang OKK dan Pemenangan Pemilu, 1988-1993.
  • Ketua Departemen Organisasi, Keanggotan dan Kaderisasi (OKK) DPP GOLKAR, 1983-1988.
  • Ketua Departemen Pemuda, Mahasiswa dan Cendekiawan DPP GOLKAR, 1978-1983.
  • Anggota DPP-GOLKAR, 1973-1978.
  • Ketua (pengganti) KAMI Pusat, Jakarta 1967-1968.
  • Pendiri Kesatuan Aksi Mahasiswa cabang Bandung, 1966.
  • Pendiri Kesatuan Aksi Mahasiswa konsulat ITB, 1966.
  • Ketua DPP Mahasiswa Pancasila, 1966-1968.
  • Ketua DPD Mahasiswa Pancasila Jawa Barat, 1965-1966.
  • Sekretaris GMKI cabang Bandung, 1964-1965.
  • Dewan Mahasiswa ITB, 1963-1964.
Karir:
  • Anggota delegasi RI pada Asia Pacific Economic Conference (APEC), Pusan, South Korea, 2005.
  • Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Indonesia untuk Republik Korea, Seoul, 2004-2008.
  • Ketua Komisi A Sidang Tahunan MPR-RI tahun 2000, 2001, 2002, dan 2003.
  • Ketua Panitia Ad-Hoc I Badan Pekerja MPR, Amandemen UUD 45, 1999-2004.
  • Anggota DPR-RI/MPR-RI Fraksi PDI-Perjuangan, 1999-2004.
  • Anggota delegasi Parlemen Asia-Pacific, Canberra, Australia, 2001.
  • Ketua Panitia Pemilihan Indonesia (PPI), 1999.
  • Anggota KPU Pusat, 1999 – 2002.
  • Wakil Ketua Panitia Pengawas Pemilu Pusat 1992.
  • Anggota Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Pusat, 1987.
  • Dosen luar-biasa FISIPOL – Universitas Indonesia, 1982 – 1991.
  • Wakil Ketua FKP-DPR-RI bidang Ekonomi dan Keuangan 1980-1983.
  • Anggota delegasi Parlemen ASEAN (AIPO), Kuantan, Malaysia, 1988.
  • Anggota delegasi Republik Indonesia Sidang Umum PBB, New York, 1977.
  • Anggota delegasi OPEC Conference, Caracas, Venezuela, 1977.
  • Anggota delegasi OPEC Conference, Bali, 1976.
  • Anggota delegasi Parlemen se-dunia (IPO), Geneva, 1972.
  • Ketua Panitia Khusus (Pansus) DPR-RI untuk penyusunan Repelita II, 1972.
  • Pengusul usul inisiatif “Jakob Tobing dan kawan-kawan”, DPR-GR, 1972.
  • Ketua Komisi VI DPR-RI, Pertambangan-Perindustrian dan Penanaman Modal, 1971-1979.
  • Anggota DPR-RI/MPR-RI, Fraksi Karya Pembangunan, 1971-1997.
  • Anggota DPR-GR/MPR-S, Fraksi Karya Pembangunan C, 1968-1971.
Kegiatan Lain:
  • Penasehat Forum Konstitusi, 2008 – sekarang
  • Presiden Institut Leimena, Jakarta, 2008 – sekarang.
  • Ketua Yayasan Universitas Kristen Indonesia, 2001-2004.
  • Anggota Yayasan Universitas Kristen Indonesia, 1995-2001.
  • Ketua Majelis Gereja Kristen Indonesia Pondok Indah, 1997-1999.
Karya Tulis:
  • Berbagai artikel dan makalah dalam surat kabar dan majalah.
  • Berusaha Turut Melayani, (buku) semi-otobiografi. Diterbitkan oleh Konpress, Mahkamah Konstitusi, Jakarta, 2008.
  • Membangun Jalan Demokrasi, (buku) kumpulan tulisan. Diterbitkan oleh Konpress, Mahkamah Konstitusi, Jakarta, 2008.
Hobby:
  • Olah raga golf, fitness, berenang
  • Mendengar musik, menyanyi, koor.
  • Berkebun.
  • Travelling.
Penghargaan:
  • Ganghwa Medal , First Class, Order of Diplomatic Services, Republic of Korea,2008.
  • Bintang Mahaputera Utama, 1999.
  • Satya Lencana 25 tahun DPR-RI, 1997.
  • Satya Lencana Wirakarya, 1997.
  • Satya Lencana Penegak, 1966.
Alamat Kantor:

Institut Leimena
Menara Kadin, Lt. 28
Jl. HR. Rasuna Said Kav. 2-3
Jakarta 12950 Indonesia
Ph. +6221 5288 0355 -56
Facs. +6221 5288 0362

Advertisement
Email. info@leimena.org

Web Site: www.leimena.org
(Pusat Data Tokoh Indonesia)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini