Tuanku Tambusai
Harimau Paderi dari Rokan
Data Singkat
Tuanku Tambusai, Memimpin paderi, 1832 / Harimau Paderi dari Rokan | 12 Nov 1882 – 5 Okt 1974 | Pahlawan | T | Laki-laki, Islam, Riau, pahlawan nasional, Pahlawan, paderi
Tuanku Tambusai
Muhammad Saleh
Dalu-dalu, Kabupaten Kampar, Riau, 5 Oktober 1784
Memimpin paderi, 1832
Malaysia, 12 November 1882
Ibrahim
Munah
Berguru pada beberapa ulama dan berkenalan dengan tokoh paderi, Tuanku Imam Bonjol.
- Tuanku
- Ompu Bangun
- Ompu Cangangna
- Ompu Sidoguran
- Ompu Baleo
- Mengawali penyerangan terhadap Inggris di Natal (Sumatera Utara), 1823
- Menghadang masuknya Belanda ke wilayah Natal, 1826
- Memimpin kekuatan di Dalu-dalu (Riau), Lubuksikaping, Padanglawas, Angkola, Mandailing, Pangkalpinang dan Natal, 1830
- Memimpin paderi, 1832
- Mengepung kedudukan Belanda di Rao dan Lubuk Sikaping, 1835
- Berhasil menahan serangan Belanda di daerah Dalu-dalu, awal tahun 1838
Pahlawan Nasional (SK Presiden Republik Indonesia No. 071/TK/Tahun 1995, tanggal 7 Agustus 1995)
Buku “Album Pahlawan Bangsa” cetakan ke 18 terbitan PT. Mutiara Sumber Widya
Buku “Jejak-Jejak Pahlawan” edisi revisi II 2007 terbitan PT. Gramedia Widiasarana Indonesia