Daryatmo

Data Singkat
Jenderal TNI (Purn) Daryatmo, Ketua DPR/MPR (1978-1982) / | 18 Jun 1925 – 6 Des 1992 | Ensiklopedi | D | Laki-laki, Islam, Jawa Tengah, Jenderal, Ketua MPR, Ketua DPR, GINSI, Kopkamtib
Nama:
Jenderal TNI (Purn) Daryatmo
Lahir:
Solo, Jawa Tengah, 18 Juni 1925
Meninggal:
Jakarta, 6 Desember 1992
Jabatan Utama:
Ketua DPR/MPR (1978-1982)
Agama:
Islam
Pendidikan:
- SSKAD
- US Command and General Staff College, Fort Leavenworth, Amerika Serikat
- Suslapa
- Seskoad
Karir:
- Komandan Kompi BKR
- Kepala Bagian Siasat BKR
- Komandan Batalyon 4 Resimen 22
- Komandan Batalyon 7 Resimen 21 di Yogyakarta
- Kepala Staf Resimen Intantri/Subter 12
- Komandan Resimen Infantri/Subter 13 pada TT-IV
- Kepala Staf Operasi 17 Agustus di Sumatra (1958-1959)
- Dir-Hub TNI AD (1959-1963)
- Pangdam II/Bukit Barisan (1963-1965)
- Asisten VI Menpangad dan Deputi Khusus Menpangad (1965-1968)
- Kaskar Hankam (1969)
- Kepala Staf Kopkamtib
- Ketua DPR/MPR (1978-1982)
Organisasi:
Ketua Gabungan Importir Nasional Seluruh Indonesia (GINSI)
Pusat Data Tokoh Indonesia (update 29/05/2012)
Advertisement