Marhany Victor Poly Pua
Vokal Bersuara
Ir Marhany Victor Poly Pua sudah tiga periode menjadi senator mewakili Sulawesi Utara. Para periode ketiga (2014-2019), dia masuk sebagai anggota DPD Pergantian Antar Waktu (PAW) menggantikan Aryanthi Baramuli Putri SH MH yang maju sebagai calon Walikota Bitung. Selengkapnya >
Nama:
Ir. Marhany Victor Poly Pua, MA
Lahir:
Manado, 29 Mei 1963
Agama:
Kristen Protestan
Istri:
Sherley Runtunuwu, ST, MT
Anak:
2 orang
Pendidikan:
- SD GMIM XX Manado, 1974
- SMP Negeri I Manado, 1977
- Sekolah Menengah Pembangunan Persiapan (SMPP) Negeri 29 Manado, 1981
- S1, Fakultas Teknik UNSRAT Manado, 1989
- S2, Fisip Universitas Indonesia, 2010
Kursus/Diklat:
- Penataan Kewaspadaan Nasional (TARPADNAS) di Jakarta oleh Lemhanas, 29 Juni-7 Juli 1988
- Penataran Metoda Mengajar Bidang Rekayasa, 27 Maret 1989-Juli 1990
- Penataran Calon Penatar P4 BP-7 Sulawesi Utara, Manado, 26 Maret-24 April 1997
- Kursus Perencanaan Pembangunan/Manajemen Strategis (A Program Of Traning for Seniors Managers: Decision Making in Higher Education di Simon Frazer University, Vancouver, Canada, 14-27 Juli 2002
- Beberapa Kursus bidang Teknik Sipil di ITB
Karier:
Organisasi:
- Ketua Pramuka SMPP Negeri 29 Manado, 1979-1980
- Wakil Ketua OSIS SMPP Negeri 29 Manado, 1979-1980
- Ketua Senat Mahasiswa Fakultas Teknik Unsrat, 1985-1987
- Sekretaris Unit Pelayanan Kerohanian Kristen (UPK) UNSRAT, 1985-1987
- Sekretaris Koperasi Mahasiswa (KOPMA) UNSRAT, 1985-1987
- Wakil Ketua Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia (GAMKI) Provinsi Sulawesi Utara, 1998-2004
- Ketua Komisi Pelayanan Pemuda Sinode GMIM, 1995-2005
- Ketua Jaringan Kerja Kasih (JAJAK) Prov. Sulut, 2002-sekarang
- Ketua Komite SEHATI (Seribu Hari Transformasi Kota Indonesia), 2002-sekarang
- Ketua Jaringan Pelayanan Alumni (JALA) UNSRAT di Jakarta dan sekitarnya, 2005-2007
Penghargaan:
- Mahasiswa Teladan, diberikan oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, 17 Agustus 1985
- Tokoh Penggerak Pembangunan Bangsa yang berprestasi, diberikan oleh Yayasan Karya Indonesia dan Yayasan Pengembangan Kreativitas dan Aktivitas Pemuda Indonesia, 1998
- ASEAN SOCIAL AND ECONOMIC COOPERATION GOLDEN AWARD, diberikan oleh Yayasan Prestasi Anak Bangsa, 1998
- International Human Rights Golden Award, diberikan oleh Yayasan Prestasi Anak Bangsa, 14 Februari 2002
- Satya Lencana Karya Satya 10 Tahun, diberikan oleh Presiden Republik Indonesia, 10 Agustus 2012
Perjuangan:
Ketua Kongres Minahasa Raya, 2000 dan 2002. Memperjuangkan kebebasan beragama di Indonesia. Proses amandemen UUD 1945 supaya tidak mengubah Pasal 29 UUD 1945
Alamat:
RT 008, Kairagi Dua, Mapanget, Manado, Sulut
Pusat Data Tokoh Indonesia (update 14/9/2018)
Advertisement