Tjilik Riwut
Pria Terhormat dari Kalimantan
Data Singkat
Tjilik Riwut, Gubernur Kalimantan Tengah / Pria Terhormat dari Kalimantan | 2 Feb 1918 – 17 Agts 1987 | Pahlawan | T | Laki-laki, Islam, Kalimantan Tengah, pahlawan nasional, Bupati, Pahlawan, DPR, laksamana, DPA
Tjilik Riwut
Kasongan, Kalimantan Tengah, 2 Februari 1918
Gubernur Kalimantan Tengah
17 Agustus 1987
Laksamana (marsekal) Pertama Angkatan Udara RI
Sekolah Perawat di Purwakarta dan Bandung
- Pimpinan redaksi majalah Suara Rakyat
- Wedana Sampit
- Bupati Kotawaringin
- Gubernur Kalimantan Tengah
- Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR)
- Anggota Dewan Pertimbangan Agung (DPA)
- Pakat Dayak
- Pemerintah Darurat Republik Indonesia (PDRI)
Merintis perjuangan di Kalimantan Tengah
Pahlawan Nasional (SK Presiden RI No. 108/TK/Tahun 1998, tanggal 6 November 1998)
Buku “Album Pahlawan Bangsa” cetakan ke 18 terbitan PT. Mutiara Sumber Widya
Buku Jejak-jejak Pahlawan, PT. Gramedia Widiasarana Indonesia Jakarta, tahun 2007