Widjojo Nitisastro, Menko Ekuin/Ketua Bappenas (1973-1983) / Arsitek Ekonomi Orba yang Masih Cemerlang | 23 Sept 1927 - 9 Mar 2012 | Ensiklopedi | W | Laki-laki, Islam, Jawa Timur, Guru Besar, Menteri, Dosen, Bappenas, Seskoad, Menko Ekuin
H. Harmoko, Menteri Penerangan (1983-1997) dan Ketua DPR/MPR (1997-1998) / Menteri Penerangan Tiga Periode | 7 Feb 1939 | Ensiklopedi | H | Member | Laki-laki, Islam, Jawa Timur, Ketua MPR, Ketua DPR, Menteri Penerangan, PWI, Pos Kota, Terbit, Harian Merdeka
Dia Menteri Penerangan tiga periode, pada Kabinet Pembangunan IV-VI (1983-1997). Maka tak salah jika banyak orang menyebut mantan Ketua PWI (Persatuan Wartawan Indonesia) ini sebagai loyalis Soeharto. Namun ketika mahasiswa berdemonstrasi dan menemuinya selaku Ketua DPR/MPR, Harmoko didampingi empat wakil ketua, lalu tampil di televisi, meminta Pak Harto mundur dari jabatan Presiden.
Umar Kayam, sosiolog, novelis, cerpenis, budayawan, meninggal dunia di MMC Jakarta, hari Sabtu (16/3) kemarin pukul 07.45. Tutup usia pada usia 70 tahun (almarhum dilahirkan di Ngawi, Jawa Timur, 30 April 1932), Umar Kayam sudah dirawat di rumah sakit itu sejak sekitar dua pekan lalu ketika dia dilarikan ke situ karena terjatuh dan mengalami patah tulang pangkal paha kiri.
Orde Baru boleh tumbang. Tapi nama Profesor Widjojo Nitisastro – arsitek ekonomi Orde Baru --tetap cemerlang. Sempat sejenak tenggelam pada masa pemerintahan transisi Habibie, tapi bangkit lagi pada era Gus Dur dan Megawati. Ia masih saja diminta untuk ikut menyumbangkan tenaga dan pikiran dalam mengatasi krisis ekonomi yang melanda Indonesia.