
Data Singkat
La Maddukelleng, Arung Matoa Wajo / Panglima dari Wajo | 1700 – | Pahlawan | L | Laki-laki, Islam, Sulawesi Selatan, pahlawan nasional, Pahlawan, bone, Wajo
Nama:
La Maddukelleng
Lahir:
Wajo, Sulawesi Selatan, tahun 1700
Jabatan:
Arung Matoa Wajo
Meninggal:
Tahun 1765
Jasa-jasa:
Membangun armada untuk membebaskan Wajo khususnya dan Sulawesi Selatan umumnya dari kekuasaan Belanda. untuk mencapai tujuannya ia terlebih dahulu menduduki daerah-daerah yang mengadakan hubungan dagang dengan Belanda. Dengan demikian, perdagangan Belanda dapat dilumpuhkan.
Gelar kehormatan:
Petta Pammadekaenggi Wajo (Tuan yang Memerdekakan Wajo)
Gelar kepahlawanan:
Pahlawan Nasional (SK Presiden Republik Indonesia No. 109/TK/Tahun 1998, tanggal 6 November 1998)
Pusat Data Tokoh Indonesia
Advertisement